Pelayanan Pemeriksaan Umum
Pemerintah Kab. Kebumen / DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA / Puskesmas Gombong I

a. Mendapatkan pemeriksaan dan penjelasan tentang kondisi pasien serta mendapatkan penyuluhan/ KIE. b. Mendapatkan tindakan yang diperlukan. c. Mendapatkan surat pengantar pemeriksaan laboratorium d. Mendapatkan resep oleh dokter sesuai dengan diagnosis. e. Mendapatkan surat keterangan sakit apabila diperlukan. f. Mendapatkan surat rujukan apabila diperlukan.

Pelayanan MTBS (Manajemen Terpadu Balita Sakit)
Pemerintah Kab. Kebumen / DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA / Puskesmas Gombong I

a. Mendapatkan pemeriksaan dan penjelasan tentang kondisi pasien serta mendapatkan penyuluhan/ KIE pada bayi usia di bawah 5 tahun. b. Mendapatkan surat pengantar pemeriksaan laboratorium c. Mendapatkan resep sesuai dengan keluhan. d. Mendapatkan surat keterangan sakit apabila diperlukan. e. Mendapatkan surat rujukan apabila diperlukan.