1) Saran, masukan, pertimbangan, solusi, dan rekomendasi terhadap penyelenggaraan kegiatan statistik sebagaimana tertuang dalam dokumen rancangan; 2) Nomor rekomendasi kegiatan statistik; 3) Surat rekomendasi kegiatan statistik sebagai legalisasi bahwa penyelenggaraan kegiatan statistik sudah mendapatkan rekomendasi BPS.
Jasa Konsultasi Informasi (Data/Metadata/Klasifikasi/Penyelenggaraan) Statistik
Softcopy Publikasi, Data mikro (fullset dan/atau pilih variabel) dan/atau peta digital wilayah kerja statistik.
1) Layanan Kunjungan Langsung: koleksi perpustakaan dalam media hardcopy dan softcopy format PDF (ber-watermark); 2) Layanan online : softcopy format PDF (ber-watermark)