Pelayanan Penanganan Pengaduan Pada Meja Pengaduan Melalui Aplikasi Siwas

No. SK: W13.U2/5219/OT.01.3/XII/2022

  1. Berkas pengaduan
  2. Email jika ada

  1. Petugas menerima berkas pengaduan tertulis/elektronik
  2. Petugas meregister pengaduan pada register pengaduan
  3. Petugas pengaduan meneliti dan menelaah
  4. Petugas meneruskan kepada Ketua Pengadilan
  5. Petugas membuat akun pada Siwas
  6. Petugas menginput data pengaduan pada Siwas
  7. Petugas memberikan username dan password Siwas yang telah dibuat kepada pengadu
  8. Petugas mengarsipkan berkas pengaduan

Maksimal 25 Hari sejak pengaduan


Tidak dipungut biaya

Terkirimnya berkas pengaduan melalui aplikasi Siwas

SIWAS: http://siwas.mahkamahagung.go.id

Email : pnsleman@yahoo.co.id

Tertulis melalui pos ke alamat: Pengadilan Negeri Sleman Jl. KRT. Pringgodiningrat No.1 Beran Sleman

Hotline Informasi dan Pengaduan nomor: 08112948822


Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store