Sosialisasi Anti Korupsi

16-12-2020 - Kecamatan Gerokgak — Pemerintah Kab. Buleleng

Sekretaris Camat Gerokgak  Bapak I Ketut Arya Negara, S.Sos., mengikuti Sosialisasi Anti Korupsi dalam rangka peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia (HAKORDIA) Tahun 2020 di Kabupaten Buleleng, dan guna meningkatkan pemahaman dan mendorong upaya-upaya pencegahan korupsi di segala lini serta mengembahangkan kesadaran seluruh elemen bangsa dalam budaya anti korupsi yang dilangsungkan secara daring melalui aplikasi zoom meeting pada hari ini selasa, 15 Desember 2020.

Bagikan berita melalui