Logo Hari Jadi Pemerintah Kabupaten Malang ke-1260

06-10-2020 - Bagian Tata Usaha — Pemerintah Kab. Malang

Makna Logo Hari Jadi Kabupaten Malang:

  • Tulisan 1260 bergelombang seperti laut, karena Kabupaten Malang terkenal akan potensi wisata laut yang indah di sepanjang daerah selatan.
  • Gunungan Wayang berwarna warni bermakna Masyarakat Kabupaten Malang berasal dari background yang bermacam-macam akan tetapi tetap memiliki satu tujuan yang sama yaitu Kabupaten Malang yang makmur madep mantep manetep.
  • Bintang 5 bermaksud periode kepemimpinan Bupati Malang yang memasuki tahun ke5.
  • Burung cucak dan keris merupakan icon Kabupaten Malang. 
Bagikan berita melalui