Video Conference Dialog Kinerja Organisasi (DKO) dan Rapat Pemantauan Manajemen Risiko (MR) Bulan Agustus?

12-08-2020 - Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean A Bandung — Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Jawa Barat

(Bandung, 06 Agustus 2020)? Bea Cukai Bandung kembali melaksanakan kegiatan rapat DKO dan Pemantauan Manajemen Risiko secara virtual. Seperti beberapa bulan terakhir, sejak pandemi covid-19, DKO dan Pemantauan Manajemen Risiko bulan ini dilaksanakan melalui Video Conference dan dihadiri oleh Dwiyono Widodo, Kepala Kantor, dan seluruh Pejabat Eselon IV Bea Cukai Bandung.?



DKO dan Pemantauan Manajemen Risiko kali ini lebih spesifik membahas tentang IKU Persentase Realisasi Penerimaan Bea Masuk dan Cukai. Ditengah pandemi saat ini, diharapkan kinerja pegawai tidak surut sehingga dapat mencapai target yang sudah ditentukan, bahkan bisa melampaui. Oleh karenanya diperlukan komitmen yang tinggi dari seluruh pegawai untuk tetap berkontribusi dalam pencapaian target organisasi dan peningkatan mutu kualitas pelayanan.?
?
Semangat untuk Kantor Bea Cukai Bandung. Semangat untuk kita semua!?


?
#beacukaibandungbisa?
#beacukaibandungjuara?
#beacukaibandungmenujuwbbm?
#beacukaimakinbaik?
#indonesiamaju?
#notipping?
#nocorruption?
#nogratification

Bagikan berita melalui