Studi Tiru WBK dan Aplikasi Jaminan Elektronik (SI JANET) Bea Cukai Sangatta

12-02-2020 - Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean A Bandung — Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Jawa Barat

(Bandung, 18 November 2019)

Bea Cukai Bandung kembali mendapatkan kunjungan dalam rangka studi tiru Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK), kali ini dari Bea Cukai Sangatta.
Tim Bea Cukai Sangatta yang dipimpin oleh Yuli Sasmitaji, Kepala Seksi Kepatuhan Internal dan Penyuluhan disambut hangat olehKepala Kantor Bea Cukai Bandung Dwiyono Widodo.
.
Dalam kegiatan kali ini disampaikan mengenai proses dan strategi Bea Cukai Bandung dalam membangun Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi, hingga akhirnya Bea Cukai Bandung berhasil memperoleh predikat berharga tersebut.
.
Sekali dayung tiga pulau terlampaui. Bea Cukai Sangatta juga sekaligus melakukan studi tiru mengenai Aplikasi Jaminan Elektronik (SI JANET) yang pada tanggal 11 Oktober 2019 baru diluncurkan oleh Bea Cukai Bandung.
.
Dalam hal pembangunan Zona Integritas tentunya diperlukan semangat serta dukungan dari seluruh pihak internal maupun eksternal dari masing-masing kantor.
.
Selamat dan semangat berkompetisi, Bea Cukai Sangatta! Semoga Sukses dalam usahanya meraih predikat WBK demi Bea Cukai Makin Baik!

#notipping
#nogratification
#nocurruption
#beacukaibandungwbk
#beacukaibandungbisa
#beacukaibandungjuara @ KPPBC Tipe Madya Pabean A Bandung

Gambar mungkin berisi: 4 orang, teks

Gambar mungkin berisi: 1 orang, tersenyum, dekat

Gambar mungkin berisi: 5 orang, orang duduk dan dalam ruangan

Gambar mungkin berisi: 1 orang, lensa kaca mata

+3

<form action="https://www.facebook.com/ajax/ufi/modify.php" data-ft="{"tn":"]"}" id="u_95_3w" method="post" onsubmit="" rel="async"> </form>
Bagikan berita melalui