Setelah meluncurkan inovasi SAPTO (Sistem Antrian Pelayanan Terpadu dan Online), Pengadilan Agama Situbondo mendapatkan apresiasi langsung dari para pencari keadilan. Mereka merasa sangat terbantu dan mudah dalam mendaftar antrian segala pelayanan, tidak perlu datang terlalu awal ke kantor Pengadilan Agama Situbondo, karena antrian tersebut dapat diperoleh secara online darimana saja.
“Untuk memperoleh antrian sidang sangat mudah sekali dengan menggunakan antrian online SAPTO. Cukup dari rumah, sudah bisa mendapatkan antrian secara online, tidak perlu datang ke Pengadilan Agama Situbondo pagi-pagi. Kami bisa datang saat antrian sudah dekat. Saat sidang sudah berjalan, kita mendapatkan notifikasi antrian sidang yang sedang berjalan. Terima kasih PA Situbondo!” ujar salah satu pengguna layanan SAPTO.
Selain membuat pelayanan menjadi efektif dan efisien, SAPTO juga mengurangi kerumunan antrian masyarakat di kantor Pengadilan Agama Situbondo, sehingga bisa mencegah penularan virus covid-19.
Macam-Macam Pasal Pencurian Pada KUHP
Jumat, 09 Jun 2023Kode Transaksi Faktur Pajak, Kenali Jenis dan Saat Penggunaannya
Rabu, 28 Sep 2022PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KEKERASAN KEPADA ANAK DI INDONESIA
Rabu, 08 Feb 2023Mengenal Undang-Undang ITE
Minggu, 14 May 2023Ingin Ganti Nama? Begini Prosedur Hukumnya
Selasa, 12 May 2020