Warga Binaan Lapas Perempuan Palu Sulap Sampah Plastik Jadi Kerajinan Bunga Bernilai Jual

13-02-2025 - Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas III Palu — KANWIL KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM RI SULAWESI TENGAH

Warga Binaan Lapas Perempuan Palu Sulap Sampah Plastik Jadi Kerajinan Bunga Bernilai Jual

Kreativitas tanpa batas!  Warga binaan Lapas Perempuan Palu berhasil mengubah sampah plastik menjadi kerajinan bunga yang cantik dan bernilai jual. 

Melalui program pembinaan kemandirian, mereka tidak hanya belajar keterampilan baru, tetapi juga berkontribusi dalam menjaga lingkungan dengan mendaur ulang plastik. Setiap rangkaian bunga ini bukan sekadar hiasan, tetapi simbol semangat perubahan dan harapan untuk masa depan yang lebih baik.

Dukung karya mereka! Setiap produk yang dihasilkan adalah langkah menuju kemandirian dan reintegrasi sosial yang lebih baik. 

#kemenimipas
#ditjenpas
#guardandguide
#kanwilditjenpassulteng
#infoimipas
#LapasPerempuanPalu #WargaBinaanBerkarya #DaurUlangPlastik
#ReintegrasiSosial #PemasyarakatanMaju #SampahJadiBerkah #ProdukHandmade

Bagikan berita melalui