KALAPAS KELAS IIA TANJUNGPINANG HADIRI ACARA PESTA PERNIKAHAN PEGAWAI LAPAS KELAS IIA TANJUNGPINANG

15-12-2024 - Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Tanjungpinang — KANWIL KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM RI KEPULAUAN RIAU


Tanjungpinang (06/11) – Kepala Lapas Kelas IIA Tanjungpinang Mishbahuddin dengan didampingi Ketua Dharma wanita Persatuan (DWP) Ny. Rita Mishbah hadiri untuk berikan doa restu sekaligus sebagai saksi pernikanan Pegawai Lapas Kelas IIA Tanjungpinang Ibnu Aulia Rahman yang sedang melangsungkan, Rabu (06/11/2024).
Selain itu, Kalapas juga mengucapkan selamat menempuh hidup baru kepada Pegawai Lapas Kelas IIA Tanjungpinang dalam berumah tangga. “semoga menjadi keluarga sakinah mawadah dan warohmah serta lebih baik dan semangat lagi dalam mengemban tugas mengabdikan diri kepada bangsa dan negara melalui Kementerian Hukum dan Ham RI.” harap Kalapas.
Keluarga Besar Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Tanjungpinang mengucapkan Selamat Berbahagia untuk kedua mempelai, semoga menjadi Keluarga yang Harmonis.

Bagikan berita melalui