Rapat Koordinasi Implementasi PPKM Level 4 yang dipimpin oleh Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan melalui Video Conference

30-07-2021 - Kejaksaan Tinggi Sulawesi Utara — Kejaksaan Agung

Rabu (21/07/2021) Bertempat di Aula Sam Ratulangi Kejati Sulut, A. Dita Prawitaningsih, SH., MH Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Utara mengikuti Rapat Koordinasi Implementasi PPKM Level 4 yang dipimpin oleh Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan melalui Video Conference. Acara ini dilaksanakan dengan menerapkan Protokol Kesehatan Pencegahan Covid-19.

Bagikan berita melalui