Fasilitasi Pelayanan Koordinasi dan Konsultasi terkait Sektor Pariwisata, Koperasi, UMKM, Perindustrian dan Perdagangan, Pertanian, Perkebunan, Ketahanan Pangan, Peternakan, Perikanan, ESDM dan Lingkungan Hidup

  1. Menyerahkan Surat Penugasan / SPT / SPPD dari Instansi/Organisasi Tempat Bekerja yang bertanda tangan Pimpinan dan Cap Stempel kepada Staf Petugas Pelayanan (Khusus yang berasal dari instansi / organisasi)
  2. Mengisi Lembar Blanko Koordinasi / Konsultasi yang disediakan Staf Petugas Pelayanan
  3. Menyerahkan KTP/Tanda Pengenal lainnya kepada Staf Petugas Pelayanan

  1. Tamu yang datang untuk koordinasi / konsultasi agar melapor kepada staf Petugas Pelayanan
  2. Staf Petugas Pelayanan akan meminta Tamu untuk menyerahkan Surat Penugasan / SPT / SPPD dari Instansi / Organisasi Tempat Bekerja yang bertanda tangan Pimpinan dan Cap Stempel (Khusus yang berasal dari instansi / organisasi)
  3. Staf Petugas Pelayanan akan meminta tamu untuk mengisi Lembar Koordinasi /Konsultasi secara lengkap
  4. Staf Petugas Pelayanan akan meminta Tamu menyerahkan KTP / Tanda Pengenal lainya untuk disimpan sementara dan akan diserahkan kembali setelah proses koordinasi /konsultasi selesai dilaksanakan
  5. Staf Petugas Pelayanan dapat meminta tamu untuk menunggu, apabila Pejabat yang menanganinya belum ada/belum siap
  6. Setelah Pejabat yang menangani sudah ada/siap, tamu dapat melaksanakan koordinasi/konsultasi dengan membawa lembar blanko koordinasi/konsultasi yang telah diisi lengkap untuk diserahkan kepada Pejabat yang menangani
  7. Tamu yang telah selesai melaksanakan koordinasi/konsultasi dapat mengambil KTP/SPPD kepada Staf Petugas Pelayanan

1 Hari kerja

Tidak dipungut biaya

Koordinasi

Bagian Perekonomian dan Sumber Daya Alam Jl.

Jend. Ahmad Yani No. 01 Paringin

Telp. (0526) 28060 Fax. (0526) 28408

E-Lapor (SP4N lapor)

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Fasilitasi Pelayanan Koordinasi dan Konsultasi terkait Sektor Pariwisata, Koperasi, UMKM, Perindustrian dan Perdagangan, Pertanian, Perkebunan, Ketahanan Pangan, Peternakan, Perikanan, ESDM dan Lingkungan Hidup"

Pelaksana

Yusma

-