Surat Ijin Masuk Kawasan Konservasi (SIMAKSI)

  • SIMAKSI Penelitian dan Pengembangan
    1. Surat Permohonan
    2. Proposal Kegiatan Penelitian
    3. Surat Pernyataan Kesanggupan Mematuhi Peraturan Perundang-undangan (sesuai template Balai TNGM)
    4. Fotokopi tanda pengenal (KTP/KTM/SIM untuk WNI; Paspor dan Visa untuk WNA)
    5. Surat rekomendasi dari Sekretaris Direktorat Jenderal KSDAE (khusus WNA)
    6. Surat keterangan jalan dari Kepolisian Republik Indonesia (khusus WNA)
    7. Surat keterangan ijin penelitian dari BRIN (khusus WNA)
    8. Surat rekomendasi penelitian dari Direktorat Jenderal Politik dan Pemerintahan Umum, Kementerian Dalam Negeri (khusus WNA)
    9. Menyediakan Materai 10.000 sebanyak 3 Lembar
  • SIMAKSI Ilmu Pengetahuan dan Pendidikan
    1. Surat Permohonan
    2. Proposal Kegiatan dilampiri dengan identitas peserta (Panitia dan Peserta)
    3. Surat Pernyataan Kesanggupan Mematuhi Peraturan Perundang - Undangan
    4. Fotokopi tanda pengenal (KTP/KTM/SIM untuk WNI; Paspor dan Visa untuk WNA)
    5. Peta Rencana Mitigasi / Evakuasi dan Rencana Lokasi Kegiatan
    6. Surat Keterangan Jalan Dari Kepolisian Republik Indonesia (khusus WNA)
    7. Menyediakan Materai 10.000 sebanyak 3 Lembar
  • SIMAKSI Pembuatan Film
    1. Surat Permohonan
    2. Proposal Kegiatan dan Sinopsis Film dilampiri dengan identitas Crew/Tim
    3. Surat Pernyataan Kesanggupan Mematuhi Peraturan Perundang - Undangan
    4. Fotokopi tanda pengenal (KTP/KTM/SIM untuk WNI; Paspor dan Visa untuk WNA)
    5. Surat Keterangan Jalan Dari Kepolisian Republik Indonesia (khusus WNA)
    6. Menyediakan Materai 10.000 sebanyak 3 Lembar
  • SIMAKSI Ekspedisi
    1. Surat Permohonan
    2. Proposal Kegiatan dilampiri dengan identitas peserta (Panitia dan Peserta)
    3. Surat Pernyataan Kesanggupan Mematuhi Peraturan Perundang - Undangan
    4. Fotokopi tanda pengenal (KTP/KTM/SIM untuk WNI; Paspor dan Visa untuk WNA)
    5. Peta Rencana Mitigasi / Evakuasi dan Rencana Lokasi Kegiatan
    6. Surat Keterangan Jalan Dari Kepolisian Republik Indonesia (khusus WNA)
    7. Menyediakan Materai 10.000 sebanyak 3 Lembar
  • SIMAKSI Jurnalistik
    1. Surat Permohonan
    2. Proposal Kegiatan dilampiri dengan identitas Crew/Tim
    3. Surat Pernyataan Kesanggupan Mematuhi Peraturan Perundang - Undangan
    4. Fotokopi tanda pengenal (KTP/KTM/SIM untuk WNI; Paspor dan Visa untuk WNA)
    5. Peta Rencana Mitigasi / Evakuasi dan Rencana Lokasi Kegiatan
    6. Kartu PERS dari lembaga berwenang
    7. Surat Keterangan Jalan Dari Kepolisian Republik Indonesia (khusus WNA)
    8. Menyediakan Materai 10.000 sebanyak 3 Lembar
  • SIMAKSI (Perpanjangan)
    1. Permohonan perpanjangan yang dilampiri SIMAKSI lama (paling lambat 10 hari kerja sebelum masa berlaku SIMAKSI berakhir)
    2. Laporan sementara
    3. Rekomendasi dari Kepala Balai TN. Gunung Merapi setelah melakukan presentasi hasil (khusus WNA)

Surat permohonan diterima paling lambat 14 hari kerja sebelum pelaksanaan kegiatan;

Verifikasi kelengkapan permohonan SIMAKSI ( 1 hari kerja);

Presentasi rencana kegiatan oleh pemohon (1 hari kerja);

Proses penerbitan SIMAKSI (3 hari kerja).

Membayar PNBP sesuai Peraturan Pemerintah No. 12 Tahun 2014 dan Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan nomor P.86/MENLHK/SETJEN/KUM.1/11/2016 sebagai berikut:

Jenis PNBP

Satuan

Tarif (Rp.)

A.  Karcis Masuk Hari Biasa

1.  Umum

Wisata Mancanegara

Orang/Hari

150.000

Wisata Nusantara

Orang/Hari

5.000

2.  Rombongan Pelajar/Mahasiswa (Minimal 10 Orang)

Wisata Mancanegara

Orang/Hari

100.000

Wisata Nusantara

Orang/Hari

3.000

B.  Karcis Hari Libur

1.  Umum

Wisata Mancanegara

Orang/Hari

225.000

Wisata Nusantara

Orang/Hari

7.500

2.  Rombongan Pelajar/Mahasiswa (Minimal 10 Orang)

Wisata Mancanegara

Orang/Hari

150.000

Wisata Nusantara

Orang/Hari

4.500

C. Pas Masuk Kendaraan Darat Untuk Sekali Masuk

1.  Roda 2 (dua)

Unit/Hari

5.000

2.  Roda 4 (Empat)

Unit/Hari

10.000

3.  Sepeda

Unit/Hari

2.000

D. Pungutan Jasa Kegiatan Wisata

1.  Umum

 

 

Berkemah

Orang/Hari/Kemah

5.000

Tracking / Mendaki Gunung

Orang/Hari/Kegiatan

5.000

Outbound

Orang/Hari/Kegiatan

-

2.  Rombongan Pelajar/Mahasiswa (Minimal 10 Orang)

Berkemah

Orang/Hari/Kemah

2.500

Tracking / Mendaki Gunung

Orang/Hari/Kegiatan

2.500

Outbound

Orang/Hari/Kegiatan

-

E.  Snapshoot Film Komersil

1.  Video Komersial

Paket

10.000.000

2.  Handycam

Paket

1.000.000

3.  Foto

Paket

250.000

F.  Pungutan Kegiatan Penelitian (Non Mahasiswa) Menggunakan Kawasan

Masa Berlaku SIMAKSI

Warga Negara Indonesia (WNI)

Warga Negara Asing (WNA)

< 1>

100.000

500.000

1 Bulan – 6 Bulan

150.000

10.000.000

7 Bulan – 12 Bulan

250.000

15.000.000

Surat Ijin Masuk Kawasan Konservasi (SIMAKSI)


Pengaduan, saran, dan masukan dapat disampaikan secara daring melalui:

·         Facebook :  BTN Gunung Merapi

·         Instagram :  btn_gn_merapi

·         Twitter/X : @btngunungmerapi

·         Tiktok : @btng.merapi

·         Youtube : Taman Nasional Gunung Merapi

·         Website : https://tngmerapi.id/

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

-

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Surat Ijin Masuk Kawasan Konservasi (SIMAKSI)"