Standar Pelayanan Farmasi Bedah Sentral

  • KARTU BPJS
    1. AKTIF
  • KTP
    1. BUKTI BAYAR

  • BPJS AKTIF
    1. Alur Pelayanan resep : 1. Petugas farmasi dan perawat melakukan koordinasi terkait operasi yang akan dilakukan pada sehari sebelum operasi, terdiri dari: nama operasi, resep paket operasi (anestesi dan bedah)/ paket operasi yang terdaftar, perbekalan farmasi tambahan yang sekiranya digunakan selama operasi beserta nama pasien 2. Petugas farmasi menyiapkan paket operasi yang akan digunakan (untuk Farmasi Bedah Elektif). Petugas farmasi menyiapkan dengan segera paket operasi yang akan digunakan sesuai dengan permintaan perawat (untuk Farmasi Bedah Cito) 3. Petugas farmasi menyerahkan paket operasi (anestesi dan bedah) dan perbekalan farmasi tambahan yang telah disiapkan kepada perawat di Unit Pelayanan Farmasi Instalasi Bedah pada pagi hari pada hari H operasi (untuk Farmasi Bedah Elektif). Petugas farmasi menyerahkan paket operasi (anestesi dan bedah) dan perbekalan farmasi tambahan yang telah disiapkan kepada perawat sebelum operasi di Unit Pelayanan Farmasi (untuk Farmasi Bedah Cito) 4. Petugas farmasi dan perawat melakukan serah terima paket operasi di buku serah terima 5. Petugas farmasi menerima resep perbekalan farmasi tambahan yang digunakan selama operasi dari perawat setelah operasi selesai 6. Petugas farmasi menerima perbekalan farmasi yang tidak terpakai selama operasi dan blanko pengembalian perbekalan farmasi dari perawat 7. Petugas farmasi melakukan pengecekan ulang antara paket operasi dengan retur perbekalan farmasi dari perawat dan resep perbekalan farmasi tambahan sesuai nama pasien 8. Perawat menginput daftar pemakaian paket operasi dan diverifikasi akhir oleh petugas farmasi
  • KTP
    1. Alur Pelayanan resep : 1. Petugas farmasi dan perawat melakukan koordinasi terkait operasi yang akan dilakukan pada sehari sebelum operasi, terdiri dari: nama operasi, resep paket operasi (anestesi dan bedah)/ paket operasi yang terdaftar, perbekalan farmasi tambahan yang sekiranya digunakan selama operasi beserta nama pasien 2. Petugas farmasi menyiapkan paket operasi yang akan digunakan (untuk Farmasi Bedah Elektif). Petugas farmasi menyiapkan dengan segera paket operasi yang akan digunakan sesuai dengan permintaan perawat (untuk Farmasi Bedah Cito) 3. Petugas farmasi menyerahkan paket operasi (anestesi dan bedah) dan perbekalan farmasi tambahan yang telah disiapkan kepada perawat di Unit Pelayanan Farmasi Instalasi Bedah pada pagi hari pada hari H operasi (untuk Farmasi Bedah Elektif). Petugas farmasi menyerahkan paket operasi (anestesi dan bedah) dan perbekalan farmasi tambahan yang telah disiapkan kepada perawat sebelum operasi di Unit Pelayanan Farmasi (untuk Farmasi Bedah Cito) 4. Petugas farmasi dan perawat melakukan serah terima paket operasi di buku serah terima 5. Petugas farmasi menerima resep perbekalan farmasi tambahan yang digunakan selama operasi dari perawat setelah operasi selesai 6. Petugas farmasi menerima perbekalan farmasi yang tidak terpakai selama operasi dan blanko pengembalian perbekalan farmasi dari perawat 7. Petugas farmasi melakukan pengecekan ulang antara paket operasi dengan retur perbekalan farmasi dari perawat dan resep perbekalan farmasi tambahan sesuai nama pasien 8. Perawat menginput daftar pemakaian paket operasi dan diverifikasi akhir oleh petugas farmasi

Waktu pelayanan farmasi bedah sentral setip hari (senin – minggu selama 24 jam)


  1. Tidak ada Biaya bagi Pasien yang sudah dijamin BPJS Kesehatan atau Jaminan Perusahaan lainnya.
  2. Peraturan Gubernur Nomor 32 Tahun 2015 Tentang Tarif Pelayanan Rawat Jalan, Rawat Inap di RSU Haji Medan





1. Pelayanan resep farmasi bedah sentral 2. Obat- obatan, alkes dan BMHP

1. Pengaduan saran dan masukan dapat disampaikan secara tertulis melalui kotak saran

2. Menyampaikan pengaduan, saran, dan masukan langsung via media sosial;

 a. Website: rsuhajimedan.sumutprov.go.id

 b. Instagram: rsu.hajimedan.provsu

 c. Whatsapp: 081362442137

 d. Email: rsuhajimeda n@gmail.com

 3. Hotline Unit Pengaduan: 081362442137

 4. Lapor: www.lapor.go.id



Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Standar Pelayanan Farmasi Bedah Sentral"