Pelayanan Bayi Sehat

  1. Berkas Rekam Medis
  2. Persetujuan rawat intensif

  1. Bayi yang lahir dari proses persalinan di IGD Ponek, Kamar bersalin (VK) dan Kamar Bedah
  2. Keluarga pasien melakukan proses administrasi dan mendapatkan Nomor Rekam Medis
  3. Serah terima dan orientasi di pos perawat (Nurse Station)
  4. Pasien selanjutnya dirawat lebih lanjut diruang Bayi sehat
  5. Pasien meninggalkan Ruang Bayi Sehat : Pasien pulang kerumah setelah sehat, pindah Ruang NICU, dirujuk atau Pasien meninggal dikirim ke kamar jenazah

Dari mulai pasien masuk sampai pasien pulang baik itu sembuh, di rujuk atau meninggal, jangka waktu pelayanan 24 jam dan 7 hari dalam seminggu dengan pengaturan jadwal jam dinas.

Dinaspagi : 07:30 s.d 14:00wib

 Dinas sore : 14:00 s.d 20:00 wib

Dinas malam : 20:00 s.d 07:30wib


a. Pasien Umum :

Pasien umum sesuai dengan Perwako Tarif Nomor 08 tahun 2022 tentang Tarif Layanan Badan Layanan Umum Daerah Rumah Sakit Daerah Madani Kota Pekanbaru.

b. Pasien BPJS :

Sesuai dengan tarif INA-CBG’s yang berlaku


Pelayanan Bayi Sehat

Pengaduan dilayani oleh petugas layanan pengaduan di Rumah Sakit Daerah Madani Kota Pekanbaru

Email                   : rsd.madani2018@gmail.com

Telp                     : 0822 6999 6060 (24jam)

SMS/Whatsapp   : 0822 6999 6060 (24jam))

Facebook             : RSD Madani Kota Pekanbaru

Instagram             : rsd.madani.pku
Aplikasi                  : unduh SITAMPAN TUAN MADANI melaui web  rsdmadani.pekanbaru.go.id atau http://rsdmadani.pekanbaru.go.id/app
Kotak saran          : Petugas Informasi dan Pengaduan


Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Bayi Sehat"