Pelayanan Aduan Wadul Aladin

No. SK: 060/040/III Tahun 2022

  1. Pengaduan dilakukan dengan text massage Whatsapp dilampirkan dengan identitas lengkap pelapor dan kronologi kejadian kirim ke no WhatsApp : 0816-644-000

  1. Pelapor mengirim pesan aduan
  2. Admin Kota Dinkominfo akan menerima pesan
  3. Admin Kota Dinkominfo memberikan respon secara otomatis
  4. Tim Pengaduan Kota menverifikasi aduan, jika berupa aduan umum, akan dijawab langsung oleh admin. Jika aduan teknis akan diteruskan ke admin OPD
  5. Admin OPD menerima aduan.Jika sudah lengkap diteruskan ke Tim OPD, jika belum lengkap akan dikembalikan ke Tim Kota
  6. Tim Pengaduan OPD menindaklanjuti aduan
  7. Pelapor menerima tindak lanjut aduan

2 Hari

Tidak dipungut biaya

Pelayanan Aduan Wadul Aladin

1. Pengaduan Tak Langsung
1. Telepon : (0285) 421243 ; (0285) 420223
2. Email : diskominfo@gafe.pekalongankota
3. Website : http://kominfo.pekalongankota.go.id
4. Twitter : @pkl.diskominfo
5. IG : @pkl.diskominfo
6. Pejabat Pengaduan :Ahdy Eko Apriharso, SE
7. No. HP : 0816644000


2. Pengaduan Langsung.
1. Pemohon menyampaikan pengaduan langsung kepada petugas
2. Petugas merespon pengaduan pemohon sampai mendapatkan solusi
3. Apabila petugas tidak dapat menyelesaiakan masalah, maka pengaduan diteruskan ke Pejabat Dinas Kominfo Kota Pekalongan
4. Pejabat Dinas Kominfo Kota Pekalongan menyelesaikan permasalahan sampai mendapatkan solusi.



Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Aduan Wadul Aladin"