Pemeliharaan/Perbaikan Ruang Hunian

No. SK: 01.1

  1. Aduan kerusakan penghuni RUSUNAWA

  1. Standar Operasional Prosedur Pemeliharaan/Perawatan


1. Mengajukan permohonan pemeliharaan/perbaikan atas kerusakan ruang hunian yang dihuni pemohon

2. Mencatat dalam buku aduan kerusakan/buku registrasi perawatan 

3. mengkoordinasikan aduan tersebut kepada kasubbag tata usaha untuk ditindaklanjuti

4. memerintahkan kepada teknisi untuk melakukan perbaikan

5. melakukan pemeliharaan/perawatan

Tidak dipungut biaya

Jasa Pemeliharaan/Perbaikan kerusakan ruang hunian


1. Nama : Fadjriansyah Noor, SE

    No. Telp/HP : 08125510517

2. Nama ; Syamsuddin

    No. Telp/HP : 081252382577

   Alamat : Kantor UPT. Rusunawa, Jl. Patimura RT. 41, Kelurahan Api-Api

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

08125510517

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pemeliharaan/Perbaikan Ruang Hunian"