Pelayanan Kesehatan Hewan

  1. ? nama dan alamat peternak
  2. ? kasus yang dialami pasien;
  3. ? nomor kontak pemohon;
  4. ? jumlah hewan yang sakit; dan
  5. ? membawa hewan (bagi pelayanan pasif);

  1. Pelayanan Aktif - Peternak menyampaikan surat pemberitahuan baik secara tertulis atau lisan kepada kepala UPT Puskeswan - Kepala UPT Puskeswan melaksanakan koordinasi internal dengan petugas pelaksana - Petugas datang ke lokasi dan melakukan pemeriksaan kesehatan untuk mendiagnosa - Petugas melakukan pengobatan dan selanjutnya mencatat hasil pengobatan - Petugas melaporkan hasil pengobatan kepada atasan
  2. Pelayanan Pasif - peternak membawa hewan/ternak ke puskeswan - petugas mencatat di buku pelaporan harian puskeswan - petugas mempersiapkan alat dan bahan yang diperlukan untuk pengobatan - petugas melaksanakan pemeriksaan, pengobatan, dan selanjutnya mencatat hasilnya - pemohon menyelesaikan administrasi pembayaran - petugas melaporkan hasilnya ke Kepala UPT

pelayanan semi aktif sesuai dengan kondisi dan lokasi

pelayanan pasif paling lama 3 jam atau lebih

 

golongan penyakit

/tindakan

/diagnosa hewan

kategori

tarif

A

Tindakan Medik dan Terapi Gastrointestinal (Pencernaan)

 

 

1

Bloat (Kembung)

 

35.000

2

Cachexia (Kelemahan Umum)

 

30.000

3

Enteritis (Radang Usus)

 

20.000

4

Indigesti (Gangguan Pencernaan)

 

30.000

5

Intoksikasi (Keracunan)

Ternak Besar

40.000

6

Intoksikasi (Keracunan)

Ternak Kecil

30.000

B

Tindakan Medik dan Terapi Respirasi (Pernafasan)

 

 

1

Choke (Sumbatan Benda Asing)

 

30.000

2

Pneumonia (Radang Paru-paru)

Ternak Besar

30.000

3

Pneumonia (Radang Paru-paru)

Ternak Kecil

20.000

4

Rhinitis (Radang Hidung)

 

20.000

C

Tindakan Medik dan Terapi Infestasi Endo-/Ekto-Pasrasit

 

 

1

Coccodiosis (Berak Darah)

 

30.000

2

Helminthiasis (Kecacingan)

 

30.000

3

Myasis (Investasi Larva Lalat)

Ternak Besar

30.000

4

Myasis (Investasi Larva Lalat)

Ternak Kecil

20.000

5

Scabies (Gudig)

Ternak Besar

40.000

6

Scabies (Gudig)

Ternak Kecil

15.000

D

Tindakan Medik dan Terapi Reproduksi

 

 

1

Abortus (Keguguran)

 

50.000

2

Distokia (Kesulitan Beranak)

 

150.000

3

Endometritis (Radang Rahim)

 

30.000

4

Mastitis (Radang kelenjar Susu)

Ternak Besar

40.000

5

Mastitis (Radang kelenjar Susu)

Ternak Kecil

25.000

6

Pemeriksaan Gangguan Reproduksi

 

15.000

7

PKb (Pemeriksaan Kebuntingan)

 

10.000

8

Prolaps Uteri (Broyong Rahim)

 

150.000

9

Prolaps Vagina (Broyong Vagina)

 

100.000

10

Retensi Placenta (Ari-ari Tertahan)

 

100.000

11

Torsio Uteri (Rahim Terpuntir)

 

150.000

E

Tindakan Medik dan Terapi Infeksi Mikroba

 

 

1

BEF (Demam 3 Hari)

 

30.000

2

Orf (Berengen)

 

20.000

3

Pinkeye (Radang Mata/Belek)

 

20.000

F

Tindakan Medik dan Terapi Dermal, Syaraf, dan Muskulus

 

 

1

Abses (Timbunan Nanah / Bisul)

Ternak Besar

50.000

2

Abses (Timbunan Nanah / Bisul)

Ternak Kecil

20.000

3

Dermatitis (Radang Kulit)

 

30.000

4

Fraktur (Patah Tulang/Tanduk)

 

30.000

5

Hernia Umbilikalis / Scrotalis (Tedun)

 

100.000

6

Inkoordinasi Syaraf

 

30.000

7

Omphalitis (Radang Tali Pusar)

 

30.000

8

Otitis (Radang Telinga Dalam)

 

40.000

9

Papilomatosis (Tumor Kulit)

 

100.000

10

Vulnus (Luka)

 

20.000

G

Tindakan Medik dan Terapi Gangguan Metabolik

 

 

1

Hipokalsemia (Rendahnya Kadar Kalsium Darah)

 

50.000

2

Malnutrisi / SSA (Kurang Gizi / Sindrom Sapi Ambruk)

 

30.000

H

Tindakan Medik dan Terapi Urinaria (Saluran Kencing)

 

 

1

Infeksi Saluran Kencing

 

30.000

I

Tindakan Medik dan Terapi pada Pelayanan TPKH

1

Injeksi Reboransia (vitamin)

Ternak Besar 

5.000

2

Injeksi Reboransia (vitamin)

Ternak Kecil 

2.500

3

Obat Cacing

Ternak Besar 

5.000

4

Obat Cacing

Ternak Kecil 

2.500

5

PKb

Khusus TPKH

5.000

J

Tindakan Medik dan Terapi Pet Animal / Hewan Kesayangan

1

Enteritis

 

25.000

2

Distemper

 

30.000

3

Panleukopenia

 

30.000

4

Canine Parvo Virus (CPV)

 

30.000

5

Scabies

 

30.000

6

Demodecosis

 

30.000

7

Papiloma

 

40.000

8

Jahit Vulnus

 

40.000

9

Potong Kuku

 

25.000

10

Tumor

 

70.000

11

Bumble Foot (Bubulen)

 

20.000

12

Infestasi Jamur

 

20.000

13

Coccidiosis

 

25.000

14

Avian Influenza

 

5.000

15

Snot/Infectious Coryza

 

5.000

16

CRD (Ngorok)

 

5.000

17

Newcastle Disease (Tetelo)

 

5.000

18

Grooming (Mandi)

 

30.000

K

Tindakan Pemeriksanaan Kesehatan Hewan yang akan dikirim ke luar daerah

 

 

 

Unggas Komersil

 

100/10% jumlah kirim  

 

Unggas Hias/aduan

 

2.500/ekor

 

Hewan Kesayangan Non Unggas

 

3.500/ekor

 

Ternak Besar

 

5.000/ekor

 

Ternak Kecil

≤ 10 ekor

2.500/ekor

 

 

 

>10 ekor

 

2.500/10% jumlah kirim

 

Hewan eksotis

 

3.500/ekor

 

Satwa Liar

 

5.000/ekor


- kunjungan ke lokasi; - pemeriksaan kesehatan; - pengobatan; dan/atau - KIE (komunikasi, informasi, edukasi). - SKKH ( Surat keterangan kesehatan Hewan ) - Penanganan Kematian Ternak ( sapi/Kambing)

-     Pengaduan, saran, dan masukan secara langsung dapat disampaikan kepada petugas pengelola pengaduan pada UPT Puskeswan Karangmojo

-     Pengaduan, saran, dan masukan secara tidak langsung dapat disampaikan dengan:

Ø  secara tertulis melalui :

·         surat yang ditujukan kepada kepala UPT Puskeswan Karangmojo

·         kotak pengaduan

Ø  nomor telepon: 087719424847

email: Upt.pkhkarangmojo@gmail.com
Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store