Standar Pelayanan Call Centre PSC 119

  1. Tidak ada persyaratan.

  1. petugas menerima panggilan dari pelapor
  2. petugas mengucapkan salam dan menanyakan identitas penelpon
  3. petugas menanyakan bantuan yang dapat diberikan.
  4. petugas menanyakan kronologi kejadian secara detail
  5. petugas menanyakan lokasi kejadian
  6. petugas menanyakan nomor telepon yang bisa dihubungi
  7. petugas memberikan informasi secara jelas, lugas dan sopan sesuai kebutuhan pelapor/penelpon
  8. petugas menindaklanjuti laporan sesuai kebutuhan
  9. petugas mendispatch ke line telepon unit terkait (jika diperlukan).

0 Menit

Tidak dipungut biaya

- Layanan informasi kesehatan - Layanan ambulans dan rujukan - Layanan kegawatdaruratan medis

Tim PSC 119 Kab. Tegal

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

-

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Standar Pelayanan Call Centre PSC 119"