Angkutan Siswa Gratis

No. SK: 000.8.3.2/108.a/DISHUB/2023

  1. Siswa SMP Kabupaten Klungkung

  1. Prosedur Layanan Pengantaran ke Sekolah: 1. Pramudi Angkutan Siswa sesuai waktu yang ditetapkan mengemudikan kendaraannya menuju titik START PENGANTARAN sesuai trayek yang dilayani, dengan terlebih dahulu melaksanakan absensi awal pengantaran disaksikan Petugas Pengawas; 2. Setelah melakukan absensi, Pramudi Angkutan Siswa berangkat dari titik START PENGANTARAN melalui titik kumpul siswa sesuai trayek yang sudah ditetapkan untuk mengangkut siswa yang sudah menunggu di titik kumpul menuju ke sekolah tujuan tanpa dipungut bayaran (gratis); 3. Setelah melaksanakan pengantaran ke sekolah tujuan, Pramudi Angkutan Siswa melaksanakan absensi akhir pengataran di lokasi TITIK TUJUAN SEKOLAH disaksikan Petugas Pengawas. Prosedur Layanan Penjemputan dari Sekolah: 1. Pramudi Angkutan Siswa sesuai waktu yang ditetapkan menuju titik START PENJEMPUTAN di Sekolah sesuai trayek yang dilayani, dengan terlebih dahulu melaksanakan absensi awal penjemputan disaksikan Petugas Pengawas di lokasi Penjemputan; 2. Setelah melakukan absensi, Pramudi Angkutan Siswa mengangkut siswa SMP yang pulang sekolah menuju titik kumpul siswa terdekat dengan lokasi tempat tinggal siswa sesuai trayek yang ditetapkan tanpa dipungut bayaran (gratis); 3. Setelah melaksanakan pengantaran dari sekolah ke titik kumpul terdekat dengan lokasi tempat tinggal siswa, Pramudi Angkutan Siswa menuju titik START PENGANTARAN untuk melakukan absensi akhir penjemputan disaksikan Petugas Pengawas.

Layanan Antar jemput siswa SMP di kecamatan Klungkung 

a.    Melalui kotak Pengaduan yang ada di SMP yang dilayani

b.    Pengaduan secara langsung ke Dinas Perhubungan Kabupaten Klungkung Telp. (0366) 21087

c.    Pengaduan dengan memanfaatkan Teknologi Informasi ke Dinas Perhubungan Kabupaten Klungkung melalui media sosial:

Face book @Dinas Perhubungan Kab. Klungkung

Gmail @Dishubklungkung@gmail.com

Aplikasi Klungkung Mesadu

Instagram @Dishub Klungkung

Twitter @DKlungkung

Tidak dipungut biaya

Jasa angkutan antar / jemput Siswa ke / dari sekolah

a.    Melalui kotak Pengaduan yang ada di SMP yang dilayani

b. Pengaduan secara langsung ke Dinas Perhubungan Kabupaten Klungkung Telp. (0366) 21087

c. Pengaduan dengan memanfaatkan Teknologi Informasi ke Dinas Perhubungan Kabupaten Klungkung melalui media sosial:

d. Face book @Dinas Perhubungan Kab. Klungkung

f. Gmail @Dishubklungkung@gmail.com

g. Aplikasi Klungkung Mesadu

h. Instagram @Dishub Klungkung

i. Twitter @DKlungkung

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store