Imunisasi

  1. Pasien sudah terdaftar di loket pendaftaran

  1. Pasien melakukan antrian di ruang tunggu depan layanan imunisasi
  2. Petugas memanggil pasien/ klien masuk ke layanan imunisasi
  3. Petugas melakukan pemeriksaan : 1. Petugas melakukan anamnesa tentang kesehatan bayi/ pasien yang akan diimunisasi 2. Petugas melakukan pemeriksaan fisik meliputi pemeriksaan suhu, nadi, respirasi, berat badan
  4. Petugas memberikan konseling terkait efeksamping pemberian imunisasi dan cara mengatasinya
  5. Petugas melakukan pemberian imunisasi sesuai SOP
  6. Petugas memberitahu jadwal pemberian imunisasi selanjutnya (untuk imunisasi bayi)
  7. Pasien menyelesaikan administrasi di kasir (bagi pasien umum)
  8. Ibu bayi/ pasien mengambil obat di layanan farmasi
  9. Pasien Pulang

15 Menit

Pasien dengan BPJS/ KIS/ ASKES PRAMBON : Gratis

Pasien Umum, sesuai dengan Peraturan Bupati Nomor 82 tahun 2020 tentang tarif layanan pada Puskesmas di Kabupaten Sidoarjo

  1. Imunisasi TT (CPW / BUMIL) : 15.000
  2. Imunisasi HB : 15.000
  3. Imunisasi BCG : 15.000
  4. Imunisasi Polio : 15.000
  5. Imunisasi DPT / HB combo : 15.000
  6. Imunisasi Campak : 15.000

Pemberian Imunisasi

  1. Penyampaian langsung
  2. Kotak Saran
  3. Telepon : 031 – 8974735
  4. email     : pkm.prambon@gmail.com
Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Imunisasi"