Pelayanan Pelatihan Bagi Masyarakat Pencari Kerja

  1. Fotokopi KTP 1 lembar
  2. Fotokopi Ijasah terakhir 1 lembar
  3. Pas Photo 3x4 dan 4x6 @ 2 lembar

  1. Pemohon datang menuju Pelayanan Kios 3 in 1 On Line dengan membawa persyaratan
  2. Pemohon mengisi buku tamu di Kios 3 In 1 On Line
  3. Petugas Operator Kios 3 in 1 On Line memeriksa kelengkapan berkas pemohon
  4. Setelah diperiksa kelengkapan berkas, petugas menerima berkas tersebut yang nantinya di input ke komputer sebagai data pendaftar pelatihan

1 Bulan

Tidak dipungut biaya

Produk Pelayanan adalah Pelatihan Bagi Pencari Kerja dan Pelatihan Berbasis Masyarakat

PENANGANAN PENGADUAN, SARAN DAN MASUKAN
    6.1 Sarana Pengelolaan Pengaduan
          Pengaduan dapat disampaikan melalui :
          a. Nomor Telepon 0335 – 422121
           b. Radio Suara Kota pada acara “Laporo Rek”










6.2 Prosedur Penerimaan Pengaduan
          Pengaduan dapat disampaikan melalui
          a. Nomor Telepon 0335 – 422121
               1). Pengadu menghubungi nomor telepon 0335 – 422121
 2). Petugas menerima telepon kemudian menanyakan nama, alamat dan perihal pengaduan
3).  Petugas langsung menjawab pertanyaan dari pengadu
         
 b. Radio Suara Kota pada acara “Laporo Rek”
     1). Pengadu menanyakan pada Radio Suara Kota dalam acara “Laporo Rek”
2). Radio Suara Kota menampung pengaduan dari masyarakat kemudian dikirim ke Dinas Tenaga Kerja Kota Probolinggo
    3). Petugas menerima pengaduan dari radio Suara Kota kemudian di teruskan ke bidang yang bersangkutan untuk di jawab
4). Bidang yang bersangkutan mengumpulkan jawaban ke petugas dan di ketik kemudian di kirim kembali ke Radio Suara Kota
5). Radio Suara Kota akan menjawab semua pertanyaan pengadu dalam acara “Laporo Rek”
 
Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Pelatihan Bagi Masyarakat Pencari Kerja"

Pelaksana

Hariyani

Staf