Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut

  1. a. Nomor Antrianb. Kartu Identitas diri/Kartu Jaminan Kesehatan

  1. 1. Setelah mengakses eRM pasien, petugas memanggil nama pasien sesuai dengan rekam medis yang terdaftar dari petugas melakukan konfirmasi identitas pasien. 2. Jika sesuai, petugas melakukan anamnesa kepada pasien meliputi pemeriksaan subjektif dan objektif, kemudian menentukan diagnosa penyakit pasien. 3. Petugas menentukan apakah pasien membutuhkan tindakan medis/tidak diperlukan tindakan medis a. Untuk pasien yang indikasi diberikan tindakan medis, petugas melakukan tindakan medis dengan sebelumnya memberikan Inform Consent. Apabila diperlukan obat petugas memberikan resep obat. b. Untuk pasien yang tidak indikasi diberikan tindakan medis, diberikan rujukan internal/eksternal jika dibutuhkan, atau jika hanya diberi obat dapat memberikan resep obat. 4. Setelah selesai, pasien melakukan administratif pembayaran (pasien umum)

Pemeriksaan ≤ 15 s.d 30 Menit tergantung tindakan yang dilakukan

a. Pasien BPJS tidak berbayar
b. Pasien Umum sesuai dengan Perwali Kota Balikpapan Nomor 35 Tahun 2018 tentang Tarif Kesehatan BLUD Puskesmas.                                                                                                                  1. Tindakan Medis Sederhana
Tindakan Medis : 10.000
ABHP : 15.000
Obat : 15.000                                               
2. Tindakan Medis Ringan
Tindakan Medis : 15.000
ABHP : 20.000
Obat : 15.000
3. Tindakan Medis Sedang
Tindakan Medis : 30.000
ABHP : 30.000
Obat : 15.000

1. Konsultasi dan edukasi perawatan gigi 2. Pembersihan karang gigi (Scaling) 3. Pencabutan gigi anak dan dewasa (Eksternal) 4. Perawatan lubang gigi (Restorasi dan endodonsi) 5. Perawatan emergensi dental

1. Kotak Saran
2. Telepon : 0542792483
3. SMS/Whatsapp : 081249971614
4. Media Online :
a. Instagram (puskesmas_gsi)
b. Facebook (puskesmas gsi)
c. Email : puskesmas_gn.sari_ilir@yahoo.com

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store