Pelayanan TB Paru

  1. Membawa Kartu Keluarga
  2. Kartu BPJS

  1. Petugas melakukan follow up pengobatan TB dengan kajian awal klinis yaitu anamnesis, pemeriksaan fisik, dan pemeriksaan penunjang yang diperlukan pasien
  2. Petugas melakukan evaluasi kepatuhan pasien minum obat TB
  3. Petugas melengkapi form TB 01
  4. Petugas menginformasikan kepada pasien untuk kontrol
  5. Petugas mempersilahkan pasien ke Poli untuk mendapatkan resep obat TB
  6. Pasien mengambil obat TB ke Apotik
  7. Pasien dipersilahkan pulang
  8. Petugas melakukan pencatatan hasil kegiatan pada buku register
  9. Petugas menginput data pasien di aplikasi SITB

10-20 menit

Tidak dipungut biaya

1, pemeriksaan sputum, pemeriksaan mantoux test, pemeriksaan gula darah, HIV, Sipilis, dan HbsAG

1. kotak saran

2. Fb, Puskesmasporsea1@gmail.com

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store