Persiapan Pemberangkatan Calon Jamaah Ibadah Haji

  1. Foto Copy KTP Jama’ah
  2. Foto Copy kk
  3. Foto Copy Akte Kelahiran
  4. SPPH / BPIH Asli
  5. Foto 3x4 : 10 lembar

  • Prosedur
    1. Kanwil Menyampaikan Data Kuota Keberangkatan JCH
    2. PHU Memanggil JCH untuk kelengkapan administrasi;
    3. JCH Membuat Rekomendasi Paspor Haji;
    4. Imigrasi sebagai mitra kerjadalam pembuatan Paspor
    5. JCH Melunasi Biaya Pergi Haji
    6. BPS Sebagai mitra kerja dalam Pelunasan Biaya Haji
    7. JCH melakukan cek kesehatan
    8. Dinkes sebagai mitra kerja dalam Pemeriksaan Kesehatan
    9. Surat Rekomendasi paspor di paraf oleh kasi PHU
    10. Surat Rekomendasi paspor diparaf oleh Kasubbag TU
    11. Surat Rekomendasi paspor ditandatangani oleh Kakankemenag
    12. Surat Rekomedasi diberikan keJCH
    13. Pelayanan kegiatan manasik
    14. Pelayanan kegiatan karu dan karom
    15. Pembagian tas dan Cover jamaah haji

0 Bulan

Tidak dipungut biaya

Surat Rekomendasi Paspor Haji

Email: kandepag_kota_lhokseumawe@yahoo.com

Telp [0645] 40489 Fax [0645] 43607

Kotak Saran

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store