PELAYANAN RAWAT GABUNG

  1. SEP (Bagi Pasien BPJS), Formulir Rekam Medis

  1. 1. Bayi Baru Lahir (BBL) spontan di ruang bersalin, keluarga pasien diarahkan ke loket pendaftaran untuk mengurus administrasi, kemudian ibu dan bayi pindah ke ruang nifas
  2. 2. BBL dengan tindan persalinan, asfiksia ringan/sedang masuk ke ruang perinatologi, setelah keadaan ibu dan bayi membaik, bayi dipindahkan ke ruang nifas untuk rawat gabung dengan ibunya
  3. 3.BBL dengan Sectio Caesaria (SC) di OK, keluarga pasien diarahkan ke loket pendaftran untuk mengurus status rawat inap, kemudian bayi dibawa ke ruang perinatologi
  4. 4. Jika kondisi ibu dan bayi membaik, maka bayi dipindahkan ke ruang nifas untuk rawat gabung dengan ibunya
  5. 5. Jika kondisi ibu dan bayi membaik dan diijinkan pulang oleh DPJP, maka bayi dapat dibawa pulang bersama ibunya setelah menyelesaikan administrasi

Kurang dari 2 Jam

1. Perawatan Bayi 2. Konseling ASI Ekslusif 3. Asi Ekslusif

1. Perawatan Bayi 2. Konseling ASI Ekslusif 3. Asi Ekslusif

1. Secara Langsung Ruang Informasi dan Pengaduan 2. WhatsApp/SMS : 085141489626 (Agusta, S.Kep.,Ns) 3. Website: rsud.bengkayangkab.go.id 4. Email: rsudkabbky@gmail.com 5. Lapor SP4N: www.lapor.go.id 6. Kotak Saran
Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

-

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "PELAYANAN RAWAT GABUNG"