Standar Pelayanan Rekomendasi Penyelenggaraan Kejuaraan Olahraga Prestasi Kota Solok Tahun 2024

  1. Surat Permohonan Rekomendasi Penyelenggaraan Kejuaraan Olahraga Prestasi

  1. Pemohon mengajukan Surat Permohonan Rekomendasi Penyelenggaraan Kejuaraan Olahraga Prestasi yang ditujukan kepada Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Solok.
  2. Surat Permohonan Rekomendasi Penyelenggaraan Kejuaraan Olahraga Prestasi yang telah didisposisikan Kepala Dinas akan diverifikasi dan ditelaah oleh fungsional, Kepala Bidang Peningkatan Prestasi Olahraga dan Sekretaris Dinas.
  3. Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Solok mengeluarkan surat balasan terhadap Permohonan Rekomendasi Penyelenggaraan Kejuaraan Olahraga Prestasi.

Maksimal 2 (dua) hari kerja

Senin s/d Kamis pukul 7.30 s/d 16.00 WIB

Jum'at pukul 7.30 s/d 16.30 WIB

Tidak dipungut biaya

Surat Rekomendasi Penyelenggaraan Kejuaraan Olahraga Prestasi

Dikelola oleh Bidang Peningkatan Prestasi Olahraga


Email: dispora@solokkota.co.id

Website: dispora.solokkota.co.id

Narahubung: 085274775092 (Nofa Andriyani, S.Sos) dan              081363108638 (Respipal Hendri, SE, MM)

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Standar Pelayanan Rekomendasi Penyelenggaraan Kejuaraan Olahraga Prestasi Kota Solok Tahun 2024"