Standar Pelayanan Konsultasi Pelayanan Publik dan Tata Tempat, Tata Upacara dan Tata Penghormatan

No. SK: 027.58

  1. Masyarakat atau pengguna layanan menyampaikan permohonan tertulis, ditujukan ke alamat: Sekretaris Daerah Kabupaten Bengkulu Selatan, Ub. Kepala Bagian Organisasi Jl. Raya Padang Panjang No. 01 Manna Kecamatan Kota Manna
  2. Datang langsung ke Kantor Sekretariat Daerah Kabupaten Bengkulu Selatan, menunjukkan identitas pribadi dan mengisi buku tamu

  1. Pengguna layanan menyampaikan surat resmi ditujukan kepada Pejabat daerah : Bupati, wakil Bupati, Sekretaris daerah
  2. Pengguna layanan bisa datang langsung ke Sekretariat Daerah dengan menunjukkan identitas serta undangan langsung ke bagian Umum
  3. bagian umum setelah menerima undangan akan menyerahkan copyan ke bagian Prokopim
  4. Kepala Bagian PROKOPIM dapat melayani langsung pengguna layanan (pemohon) / tamu yang akan memberi undangan
  5. Kepala Bagian PROKOPIM mendisposisi/menugaskan pejabat/ pegawai yang berkompeten untuk memberikan informasi yang dibutuhkan pengguna layanan (pemohon)
  6. Pejabat/pegawai yang ditunjuk kepala bagian dapat melaksanakan tugas yang diberikan kepadanya didampingi beberapa staff menindaklanjuti arahan kepala bagian prokopim
  7. Pejabat/pegawai yang ditunjuk mencatat pada lembar konsultasi dan melaporkan tugas yang telah diselesaikan

Permohonan yang disampaikan melalui Surat Permohonan:

Penyelesaian tergantung hari dan tanggal pelaksanaan acara dari pemohon

Pelaksanaan kegiatan protokol dilakukan 1 jam sebelum acara dimulai dan selesai setelah pimpinan / pejabat daerah yang hadir pulang

Tidak dipungut biaya

Layanan Jasa

Pengaduan, saran dan masukan dapat disampaikan secara langsung ke Bagian PROKOPIM atau secara tertulis melalui surat yang dPROKOPIMBS@GMAIL.COM

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

prokopimbs@gmail.com

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Standar Pelayanan Konsultasi Pelayanan Publik dan Tata Tempat, Tata Upacara dan Tata Penghormatan"