Pelayanan lnstalasi Rawat lntensif (ICU)

  1. pasien-pasien yang menderita penyakit akut, cedera atau penyulit-penyulit yang mengancam nyawa atau potensial mengancam nyawa dengan prognosis dubia

  1. menggunakan Semi Close ICU, jika dokter yang merawat pasien sudah memutuskan dan mengindikasikan pasien harus mendapat perawatan intensive, maka dokter yang merawat atau dokter jaga saat itu harus melaporkan kepada Dokter Intensivist ICU.
  2. Dokter ICU akan mengkaji indikasi tersebut melalui telephone. Setelah menerima jawaban dari dokter intensivist dokter yang merawat pasien atau dokter jaga segera memberitahukan ke perawat ruang untuk tindakan pasien,
  3. perawat ruang menghubungi perawat ICU untuk rencana pemindahan pasien
  4. Perawat ICU akan mengkaji diagnose, dokter yang merawat, kondisi pasien, informed cosent, tindakan yang sudah dilakukan,tindakan yang akan dilakukan, alat–alat yang dipasang obat –obatan/infus yang diberikan.
  5. Penanganan pasien selama diruang ICU sepenuhnya dibawah tanggung jawab dokter intensivist.
  6. Dokter intensivist akan berkoordinasi dengan berbagai disiplin untuk penanganan pasien. Semua keputusan dan instruksi dari dokter intensivist, termasuk rencana dan / pemindahan pasien jika kondisi pasien sudah stabil dan tidak memerlukan penanganan diruang ICU lagi.

20 Menit

Sesuai Perda Tentang Tarif Layanan RSUD TORA BELO SIGI

Pelayanan lnstalasi Rawat lntensif (ICU)

1. Langsung : Unit terkait 

2. Email : rsudsigi@gmail.com 

3. Website : www.rsud-torabelo.go.id 

4. Kotak Saran 

 5. HAALO TORABELO (0823 4449 0007)

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

www.rsud-torabelo.go.id

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan lnstalasi Rawat lntensif (ICU)"