Pelayanan Pemeriksaan Gigi dan Mulut

No. SK: 523/SK/PKM-CKL/VI/2023

  1. Pasien sudah terdaftar di Loket Pendaftaran

  1. Pasien menunggu di ruang tunggu Pemeriksaan Gigi dan Mulut.
  2. Petugas memanggil pasien.
  3. Petugas melakukan anamnesa pasien
  4. Petugas melakukan pemeriksaan pasien
  5. Petugas melakukan tindakan pasien.
  6. Petugas merujuk pasien bila diperlukan.
  7. Petugas memberikan KIE.
  8. Petugas memberi resep obat.
  9. Pasien mengambil obat/pulang.

1. Anamnesa pasien : 3 Menit 

2. Pemeriksaan pasien : 3 Menit

3. Pencabutan gigi susu : 10 Menit

4. Pencabutan gigi susu dg Penyulit : 10-20 menit

5. Penambalan : 30 Menit 

6. Scaling atas dan bawah : 30-40 Menit 

7. Pencabutan gigi tetap seri, taring, premolar : 12-25 menit

8. Pencabutan gigi tetap seri, taring, premolar dg penyulit : 20-30 menit

9. Pencabutan gigi molar : 20-30 menit

10. Pencabutan gigi molar dg penyulit : 25-35 menit

11. Rujukan internal : 5 Menit

12. Rujukan Eksternal : 10 Menit

1. Pasien BPJS : Tidak dipungut biaya.

2. Bukan Peserta BPJS/Pasien Umum : Dipungut biaya sesuai dengan tarif layanan umum (Peraturan Bupati Garut Nomor 1172 Tahun 2015).

Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut

Cara pengaduan :

Penderita/ keluarga / masyarakat silahkan mengadu dengan cara:

1. Datang langsung ke UPT Puskesmas Cikelet dan menemui :

a. Pia Martini, SST

2. Kirim surat ke alamat Koordinator Puskesmas Cikelet :

Alamat : Jln. Raya Cikelet No. Tlp (0262) 521508  Kode Pos 44177 (Lewat Pos / Kotak pengaduan)

Email : puskesmascikelet19@gmail.com

Website : pkm-cikelet.garutkab.go.id

Facebook : Puskesmas Cikelet

Instagram : @uptpuskesmascikelet_

3. Mengisi pada buku pengaduan di meja informasi  pada jam kerja

4. Lewat SMS/WA/Telepon dengan nomor :

Puskesmas Cikelet : 0823 1713 3417


Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Pemeriksaan Gigi dan Mulut"