Layanan Pengusulan Pahlawan Nasional

  1. Melengkapi biodata pahlawan yang akan diajukan dan lebih baik jika sudah merilis buka sejarah dari pahlawan tersebut guna kelengkapan administrasi

  • Layanan Pengusulan Pahlawan Nasional
    1. Pemohon usulan pahlwan harus memiliki surat resmi dari dinsos Provinsi kemudian ditindak lanjuti kekecamatan lalu diteruskan ke Desa/Keluarahan dan direkomendasikan kekabupaten lalu diproses oleh TIM TP2GD

jangka waktu penyelesaian 7 hari kerja dikarena harus ditinjau langsung kelapangan dan dilengkapi biodata dari pengusulan pahlawan tersebut

Tidak dipungut biaya

Layanan Pengusulan Pahlawan Nasional

Penanganan langsung oleh Dinas Sosial kemudian diusulkan ke Bupati Bengkulu Selatan untuk ditinjau lanjuti

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Tidak ada