Pelayanan Pemeriksaan Laboratorium

No. SK: A /SK/114/PKM/I/2023

  1. Pasien sudah terdaftar di loket pendaftaran
  2. Pasien membawa form permintaan pemerikaan laboratorium

  1. Petugas Pendaftaran /Ruang Pemeriksaan Umum/Ruang KIA/ Ruang Gigi/UGD mengantar rekam medis dan form permintaan pemeriksaan ke laboratorium.
  2. Petugas memanggil pasien dan mempersilahkan duduk
  3. Petugas mencocokkan identitas pasien.
  4. Petugas memberi penjelasan tentang: a. Pemeriksaan yang dianjurkan atau yang diminta. b. Sampel yang dibutuhkan dan cara pengambilannya. c. Waktu yang dibutuhkan untuk pemeriksaan. d. Biaya untuk pemeriksaan (untuk yang berbayar).
  5. Petugas mengambil sampel yang diperlukan & memeriksa sampel sesuai prosedur bila pasien setuju, dan Apabila pasien tidak setuju, petugas mengembalikan rekam medis ke ruang asal.
  6. Petugas menulis identitas & hasil pada blanko hasil, dan buku register. dan menginput ke RME

 




PEMERIKSAAN

WAKTU TUNGGU PASIEN

PASIEN CITO

Golongan Darah

± 5 menit

≤  5 menit

Hemoglobin

± 5 menit

≤  5 menit

Asam Urat

± 5 menit

≤  5 menit

Kolesterol

± 5 menit

≤  5 menit

Gula Darah

± 5 menit

≤  5 menit

Urin Rutin

± 15 menit

≤  15 menit

Protein Urin

± 10 menit

≤  10 menit

Tes Kehamilan

± 10 menit

≤  10 menit

HIV

± 15 menit

≤  15 menit

Sifilis

± 15 menit

≤  15 menit

HBsAg

± 15 menit

≤  15 menit


  1. Peraturan Daerah Kabupaten Garut Nomor 8 Tahun 2023 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah 
  2. Untuk Peserta BPJS/KIS tidak dipungut Biaya

Pemeriksaan Laboratorium

  1. SMS Centre / Whatsapp : 089517266700 
  2. E-Mail : pkmcipanas.2016@gmail.com 
  3. Instagram : @pkmcipanas.garut 
  4. Youtube : @uptpuskesmascipanas2083 
  5. Kotak Saran
Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

-

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Pemeriksaan Laboratorium"