Penyuluhan Kesehatan

  1. Tidak ada persyaratan

  1. Penyuluhan Awal Masuk
  2. Diberikan Informasi tentang Kesehatan Dasar di Lapas Perempuan diberikan kepada Tahanan/WBP pada saat baru masuk
  3. Penyuluhan Kesehatan selama di dalam a. Diberikan Komunikasi, Informasi dan Edukasi (KIE) tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat, Penyakit Menular dan Tidak Menular, serta kesehatan reproduksi wanita b. Diberikan bimbingan untuk melaksanakan praktek KIE tersebut
  4. Penyuluhan Kesehatan menjelang bebas Komunikas, Informasi dan Edukasi (KIE) diberikan pada WBP yang akan bebas terkait dengan kondisi Kesehatan atau penyakitnya untuk mempersiapkan mereka siap menjalani terapi kesehatan terkait penyakitnya

Disesuaikan dengan jadwal kegiatan di dalam Lapas

Tidak dipungut biaya

Terselenggaranya kegiatan Promosi Kesehatan bagi Tahanan dan WBP di Lapas

- Publik menyampaikan pengaduan melalui sarana yang disediakan Lapas

- Kepala Lapas memberikan telaah dan arahan dalam merespon pengaduan

 - Pejabat terkait melakukan perbaikan dan atau klarifikasi kepada publik yang menyampaikan pengaduan


Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Penyuluhan Kesehatan"