Pendampingan/Reviu Dokumen Persiapan Pengadaan

  1. Spesifikasi Teknis/KAK
  2. HPS
  3. Rancangan Kontrak

  1. Mengacu pada SOP Persiapan Pemilihan Penyedia Nomor 01/SOP.94/2021 tanggal 26 Agustus 2021

Jangka waktu yang dibutuhkan mulai dari Kepala BP2JK Wilayah Jawa Tengah menerima Surat Usulan Paket Pekerjaan dari PPK hingga Kepala BP2JK Wilayah Jawa Tengah menyerahkan Berita Acara dari Laporan Pendampingan adalah selama 2 (hari) hari kerja.

Tidak dipungut biaya

Berita Acara Hasil Pendampingan/reviu Persiapan Dokumen Pengadaan

Pengaduan, saran, dan masukan dapat disampaikan:

1.   Melalui email ke alamat: bp2jk.jateng@pu.go.id

2.   Melalui Whistleblowing System (WBS) di website : https://binakonstruksi.pu.go.id/unit-kerja/bp2jk-jawa-tengah/

3.  Melalui surat ke alamat: Jl. Ngesrep Timur V/100 Sumurboto, Banyumanik, Semarang

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pendampingan/Reviu Dokumen Persiapan Pengadaan"