Pelayanan Konsultasi Gizi

No. SK: 188.4/003/415.17.29/2022

  1. Pasien sudah terdaftar di loket pendaftaran
  2. Buku KIA

  1. Pasien sudah terdaftar di loket pendaftaran
  2. mendapat rujuan ke poli Gizi

·            Anamnesa dan pemeriksaan umum       : 1        menit

·            Menulis di buku rawat jalan                 :  1        menit

·            Melakukan KIE                                   : 10       menit

          Total waktu                                         : 10-12 menit


a.        Pasien BPJS - Program Pembebasan Biaya Retribusi : gratis

b.        Pasien umum

Dikenakan tarif loket pendaftaran Rp 10.000,- sedangkan biaya tindakan gratis


Buku KIA

a.    berkaitan dengan pelayanan dapat disampaikan melalui :

§  Kotak saran / pengaduan

§  Telepon pada nomor : 0321- 711045

§  SMS/WA pada nomor : 08113407740

§  Email : pulorejopuskesmas@gmail.com

§  Medsos

(IG : puskesmas_pulorejo)

(FB: Puskesmas pulorejo)

b.    Keluhan yang berkaitan dengan pelayanan dari pengguna layanan dengan identitas jelas akan mendapatkan tanggapan resmi secara langsung. Sedangkan untuk pengaduan melalui kotak saran di periksa setiap hari, jika ada saran yang sifatnya membutuhkan penanganan secepatnya segera di tindak lanjuti


Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Konsultasi Gizi"