Fasilitasi Pelayanan Konsultasi Gizi

  1. Pasien yang telah terdaftar di loket pendaftaran

  1. Untuk pasien yang dirujuk dari poli lain, pasien menunggu panggilan sesuai urutan antrian di ruang tunggu pelayanan gizi, sedangkan pasien baru setelah daftar di loket langsung menunggu panggilan di ruang tunggu pelayanan gizi
  2. Petugas melakukan anamnesa dan pemeriksaan
  3. Petugas mengantar pasien ke ruang gizi ( khusus ANC terpadu ibu hamil membawa buku KIA ke ruang gizi)
  4. Pasien Pulang/Pasien kembali ke poli awal

a.       Anamnesa dan pemeriksaan umum             : 1 menit

b.      Menulis di buku rawat jalan                        : 1 menit

c.       Melakukan KIE (Komunikasi, Informasi    :10-12 menit

dan Edukasi)

Total waktu : 12-14 menit


Tidak dipungut biaya

Leaflet saran diet , makanan tambahan (khusus balita gizi buruk dan ibu hamil KEK)

pkmperak@gmail.com


Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

s.id/PKMPERAK

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Fasilitasi Pelayanan Konsultasi Gizi"