Pelayanan Penerimaan Keuangan

No. SK: 504/001/DPMPTSP-10/XII/2021

  1. RAWAT JALAN :
  2. Pasien umum dilampiri bukti pendaftaran
  3. Pasien asuransi diluar BPJS dilampiri bukti pendaftaran dan persyaratan yang sudah dicap lengkap dengan bukti tindakan
  4. Pasien JKN/BP dilampiri dengan bukti pendaftaran dan persyaratan kelengkapan jaminan ( foto copy kartu, surat rujukan ) Surat elegibilitas peserta (SEP) dan bukti tindakan
  5. RAWAT INAP DILAMPIRI DENGAN :
  6. Pengantar dari poliklinik atau IGD
  7. Persyaratan jaminan untuk penjamin ( pasien Perusahaan )

  1. Pasien Umum 1. Pendapatan diterima dari kasir setiap hari kerja 2. Semua pendapatan dicatat dalam buku register dan disinkronkan dengan register online rumah sakit 3. Bendahara penerimaan merekap semua pendapatan dan menyetorkan semua hasil retribusi harian ke bagian keuangan di dinas kesehatan dengan membuat bukti setoran ( tanggal, jumlah setoran dan tanda tangan penerimaan) 4. Bendahara penerimaan membuat laporan BKU
  2. Pasien BPJS 1. Form-form yang telah diisi di berkas rekam medik (resume medis, hasil lab, hasil rongten dll) diserahkan ke casemix sebagai penanggung jawab BPJS Rumah Sakit setiap hari untuk kemudian dilakukan penginputan di aplikasi BPJS.

1 Hari kerja

  • BPJS
  • Retribusi Umum Daerah Kabupaten Tana Tidung No. 7 Tahun 2019 tentang Retribusi Jasa Umum (Perda No. 7 Th 2019)

Penerimaan Keuangan Rumah Sakit

  • Website : Pengaduan
  • Whatsapp : 0811 5430 025
  • Facebook : Rsud Akhmad Berahim
  • Instagram : rsud.ab.ktt
  • Kotak Saran
  • Pusat Layanan Informasi dan Pengaduan



Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Link Ke Layanan Online
Klik untuk menuju ke Layanan Online

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Penerimaan Keuangan"