Program Keluarga Harapan (PKH)

  1. PERSYARATAN PENGURUSAN PROGRAM KELUARGA HARAPAN : 1. MEMBAWA FOTO COPY KTP., 2. MEMBAWAFOTO COPY KK

  1. PROSEDUR USULAN BANSOS PKH : 1. WARGA DATANG MEMBAWA FOTO COPY KTP DAN KK 2. WARGA WAJIB TERDATA DI DTKS 3. APABILA BELUM TERDATA DI DTKS, WARGA DIRUJUK KEPADA FASILITATOR DESA GUNA USULAN DTKS 4. WARGA YANG TELAH MASUK KE DALAM DATA DTKS DAN MEMILIKI KOMPONEN PROGRAM KELUARGA HARAPAN YAKNI : a. KOMPONEN PENDIDIKAN MELIPUTI SD, SMP, SMA b. KOMPONEN KESEHATAN MELIPUTI ANAK USIA DINI DAN IBU HAMIL c. KOMPONEN KESEJAHTERAAN SOSIAL MELIPUTI PENYANDANG DISABILITAS DAN LANJUT USIA DILAKUKAN USULAN OLEH FASILITATOR DESA BERDASARKAN HASIL MUSDES/ MUSKEL DENGAN MELENGKAPI BERKAS USULAN BERUPA FOTO RUMAH TAMPAK LANTAI, ATAP, DINDING.

MASYARAKAT PEMERLU PELAYANAN KESEJAHTERAAN SOSIAL (PPKS) DATANG KE LOKET LAYANAN DINAS SOSIAL MEMBAWA KTP DAN KK GUNA DILAKUKAN PENGECEKAN BASIS DATA KEMISKINAN DTKS DAN FASILITAS BANSOS. PROSES INI MEMAKA WAKTU 5 MENIT, KEMUDIAN DIJELASKAN ALUR PENGUSULAN DAN PENDAMPINGAN PROGRAM PKH KEMUDIAN RUJUKAN ADUAN MEMAKAN WAKTU 10 MENIT

Tidak dipungut biaya

Program Keluarga Harapan (PKH)

MASYARAKAT YANG BELUM MASUK KE DALAM BASIS DATA KEMISKINAN DTKS DIREGISTER UNTUK SELANJUTNYA DIRUJUK KEPADA PETUGAS FASILITATOR DESA GUNA MELENGKAPI DATA USULAN DTKS. SEDANGKAN WARGA YANG TELAH MASUK KE DALAM DTKS DAN MEMILIKI KOMPONEN PKH DIREGISTER DAN DIRUJUK KEPADA PETUGAS FASILITATOR GUNA DILAKUKAN USULAN PROGRAM BANSOS BERDASARRKAN HASIL MUSDES/ MUSKEL. ATAU MASYARAKAT DAPAT MELENGKAPI DATA USULAN MELALUI APLIKASI CEK BANSOS KEMENSOS RI YANG DAPAT DIUNDUH DI PLAYSTORE.

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Program Keluarga Harapan (PKH)"