Standar Pelayanan Bedah Sentral Rumah Sakit Pusat Otak Nasional Prof. Dr. dr. Mahar Mardjono Jakarta

  1. Hasil diagnosa atau laporan medis dari rawat jalan, rawat inap dan rawat intensif
  2. Pemeriksaan kesehatan (swab antigen)

  1. Membawa hasil pemeriksaan medis dari rawat jalan, rawat inap, rawat intensif, gawat darurat
  2. Pemeriksaan swab antigen
  3. OK Lantai 3
  4. Post op RR ke rawat inap
  5. PACU/ruang rawat intensif

1. Pelayanan Gawat Darurat/Cito (emergency

Dimana Pelayanan Anestesi, sedasi moderat dan dalam (termasuk untuk kedaruratan) tersedia 24 jam di Rumah Sakit.

2. Pelayanan Berencana (elektifi)

Pelayanan anestesi dan bedah untuk operasi berencana (elektif) adalah layanan tindakan pembedahan yang dijadwalkan maksimal satu hari sebelum pembedahan.

Sesuai dengan Buku Tarif Rumah Sakit

Bedah Sentral

Pelaporan kepada Kepala Ruangan, MoD ataupun Petugas Humas

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

www.rspon.co.id

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Standar Pelayanan Bedah Sentral Rumah Sakit Pusat Otak Nasional Prof. Dr. dr. Mahar Mardjono Jakarta"