Pelayanan Gizi

No. SK: 74

  1. Pasien Umum dan Pasien BPJS : 1. Hasil skrining gizi oleh perawat/ahli gizi 2. Hasil pengkajian asuhan gizi oleh ahli gizi 3. Hasil asessmen medik gizi klinik oleh dokter spesialis gizi klinik

  1. Asesmen Gizi Rawat Jalan Asesmen gizi rawat jalan dilakukan oleh dokter spesialis gizi klinik di poli gizi Pasien Umum : 1. Pasien melakukan registrasi di bagian pendaftaran 2. Pasien datang ke poli gizi membawa bukti pendaftaran 3. Ahli gizi akan melakukan pemeriksaan antropometri awal 4. Dokter spesialis gizi akan melakukan anamnesa, pemeriksaan dengan analisis asupan dan konseling dengan disertai pemberian preskripsi gizi. 5. Jika diperlukan dapat dilakukan pemeriksaan komposisi tubuh.
  2. Pasien BPJS : 1. Pasien membawa rujukan internal dari RSUD Koja atau rujukan internal dari faskes lain 2. Pasien melakukan registrasi di bagian pendaftaran BPJS. 3. Pasien datang ke poli gizi dengan membawa bukti pendaftaran. 4. Ahli gizi akan melakukan pemeriksaan antropometri awal 5. Dokter spesialis gizi akan melakukan anamnesa, pemeriksaan dengan analisis asupan dan konseling dengan disertai pemberian preskripsi gizi. 6. Jika diperlukan dapat dilakukan pemeriksaan komposisi tubuh.
  3. Asesmen Gizi Rawat Inap 1. Skrining gizi dilakukan perawat dan atau ahli gizi dalam waktu kurang dari 24 jam sejak masuk ke rawat inap. 2. Pengkajian asuhan gizi oleh ahli gizi. 3. Asesmen medik gizi klinik dilakukan oleh dokter spesialis gizi 4. Input diet yang sesuai dilakukan melalui sistem informasi gizi oleh perawat ruangan. 5. Pemberian makanan untuk pasien sesuai diet yang telah ditentukan.

Rawat Jalan : Pukul 08.00-12.00

Rawat Inap : Pukul 08.00-15.30

Rawat Inap :

1.   Makan Utama jam 6-7, 12-13, dan 18-19

2.   Snack jam 9.30-10.30 dan 14.30-15.50

Ekstra snack malam jam 21 (diantarkan saat snack sore)

Tidak dipungut biaya

1. Asuhan gizi rawat inap 2. Terapi medik gizi klinik di rawat inap oleh dokter spesialis gizi klinik 3. Pelayanan poli gizi oleh dokter spesialis gizi klinik. 4. Makanan Standar dan Makanan Diet Khusus 5. Pemeriksaan komposisi tubuh

1.  PPID dan Informasi

2.  Telepon : 021 – 43938478

    ext 201/234

3.  Email :  rsudkoja@jakarta.go.id

4.  Whatsapp : 082122985653

Barcode Pengaduan
Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Gizi"