Pelayanan Gizi

  1. Pelayanan makanan pasien rawat inap disertai dengan daftar permintaan diet online dari ruangan
  2. Pelayanan konsultasi gizi : Pasien umum membayar di bagian keuangan (PAT) - Peserta Jaminan Kesehatan membawa surat/ bukti jaminan kepesertaan (SEP/ SJP)
  3. Pelayanan Asuhan Gizi : Dokumen Rekam Medik Pasien Rawat Inap

  1. Pelayanan makanan pasien Rawat Inap : --> Makanan / Diet pasien rawat inap disiapkan sesuai dengan bon permintaan diet pasien dari ruang rawat inap; --> Makanan disajikan sesuai dengan peralatan masing-masing kelas dan setelah itu didistribusikan ke pasien oleh tenaga transporter Instalasi Gizi --> Pencucian peralatan makanan pasien dilakukan di Instalasi Gizi oleh tenaga transporter
  2. Konsultasi Gizi : Membawa serta permintaan konsultasi gizi dan SEP/SJP ke poli Gizi;
  3. Asuhan Gizi : Ahli gizi mempelajari status pasien, anamnese, merencanakan diet dan memberikan konsultasi gizi sesuai dengan diet pasien

Jam Distribusi :

·            Makan Pagi     : 06.30 – 07.30 WIB

·            Makan Siang    : 11.30 – 12.30 WIB

·            Makan Sore     : 16.30 – 17.30 WIB


Pasien Umum :

Sesuai Peraturan Bupati Malang Nomor 1 Tahun 2021

Pasien JKN :

Tidak ada biaya, dijamin oleh BPJS Kesehatan berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2023


• Pelayanan makanan pasien rawat inap; • Pelayanan konsultasi gizi pasien rawat jalan di klinik gizi; • Pelayanan asuhan gizi pasien rawat inap

Guna peningkatan kualitas pelayanan di RSUD Kanjuruhan, kritik/saran/masukan/aduan dapat disampaikan melalui :

  1. Pejabat Pengaduan : Sub Koordinator pada Sub Bagian Humas dan Pemasaran;
  2. Nomor SMS Gateway/ Whatsapp : 085790974060
  3.  Website : http://rsud-kanjuruhan.malangkab.go.id
  4. Email : humas.rsudkanjuruhan@gmail.com
  5. LAPOR SP4N! : - Website www.lapor.go.id - SMS 1708 (Telkomsel, Indosat, Three) - Twitter @lapor1708 - Aplikasi mobile (Android dan iOS)
  6. Kotak Pengaduan

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Gizi"