Layanan Pengadaan Barang dan Jasa Secara Elektronik di Lingkungan BP2MI Melalui Mekanisme Tender

  1. KTP untuk seluruh Direksi/Komisaris/Pemilik Perusahaan/Pejabat yang berwenang di perusahaan yang tercantum dalam akte pendirian dan/atau perubahannya
  2. NPWP Perusahaan
  3. Surat Ijin Usaha Perusahaan yang masih berlaku sesuai dengan bidang masingmasing.
  4. . Tanda Daftar Perusahaan
  5. Akta Pendirian Perusahaan dan/atau Akta Perubahan Terakhir
  6. Surat Keterangan Domisili
  7. Surat Keterangan Fiskal tahun terakhir atau Surat Pajak Tahunan (SPT) Pajak Penghasilan (PPh) tahun terakhir
  8. Surat Setoran Pajak (SSP) PPh 25 masa 3 (tiga) bulan terakhir

  1. Calon Penyedia telah mendaftar ke LPSE BP2MI dan telah diverifikasi oleh LKPP
  2. Calon Penyedia mendaftarkan diri pada pengumuman paket pengadaan tender yang telah ditayangkan oleh Pokja Pemilihan BP2MI dalam LPSE
  3. Calon Penyedia mengikuti prosedur pemasukan dokumen penawaran untuk dapat mengikuti proses evaluasi kualifikasi
  4. Calon Penyedia menghadiri undangan pembuktian kualifikasi
  5. Calon Penyedia menerima hasil tender sesuai dengan proses pemilihan penyedia barang dan jasa yang diumumkan melalui LPSE

37 Hari

Tidak dipungut biaya

Layanan Pengadaan Barang dan Jasa Secara Elektronik Melalui Tender

a. Tatap muka (mengunjungi UKPBJ BP2MI);

b. Bersurat ditujukan ke Kepala UKPBJ BP2MI JL. MT. Haryono Kav. 52 Pancoran Kota Jakarta Selatan; 

c. Email ke pbjbiroku.bp2mi@gmail.com; 

d. Media sosial melalui akun resmi BP2MI yaitu: - Facebook: www.facebook.com/bp2mi.ri - Twitter: @bp2mi_ri - Instagram: @bp2mi_ri 

e. Aplikasi e-Pengaduan melalui handphone Android; 

f. Sistem SP4N-LAPOR! melalui: - Website www.lapor.go.id - Aplikasi Android dan IOS: SP4N LAPOR!

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Link Ke Layanan Online
Klik untuk menuju ke Layanan Online

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Layanan Pengadaan Barang dan Jasa Secara Elektronik di Lingkungan BP2MI Melalui Mekanisme Tender"