Pencucian Linen Infeksius

  1. 1. Permintaan Pencucian Linen Infeksius
  2. 2. Identitas diri NIK/KTP

  1. 1. Linen dari ruangan dan pasien mengantar ke laundry untuk pencucian
  2. 2. Petugas menerima linen kotor
  3. 3. Petugas laundry merendam linen infeksius dengan menggunakan cairan disinfektan dan deterjen 3 takaran untuk 15 kg
  4. 4. Petugas laundry melakukan proses penyikatan, perendaman terhadap linen yang banyak terdapat darah dan noda
  5. 5. Petugas laundry memasukan linen infeksius yang telah disikat dengan memakai mesin suci dengan kapasitas linen yang masuk 80i kapasitas mesin
  6. 6. Petugas laundry memasukan bahan yang dibutuhkan seperti detergen sesuai dengan jumlah kilo lien
  7. 7. Setelah proses pencucian linen selesai, petugas laundry mengeluarkan linen dari mesin dan mengecek ulang apakah masih terdapat noda
  8. 8. Petugas laundry mengulang sekali lagi proses pencucian pada linen yang masih terdapat noda
  9. 9. Melakukan perendaman jika noda sangat sulit dihilangkan dengan merebus air panas dan sabun batang
  10. 10. Melakukan pembilasan dengan menggunakan air bersih
  11. 11. Melakukan linen bersih kedalam mesin pengering selama 30 menit
  12. 12. Melakukan penyetrikan setelah linen keluar dari mesin pengering
  13. 13. Petugas laundry menyetrika dan melipat kemudian di plastikkan
  14. 14. Linen siap di antar ke ruangan dan siap di ambil

3 jam

1.    Umum : Rp. 10.000/kg

Sesuai Peraturan Walikota Bengkulu No. 04 Tahun 2017

Linen bersih

1.       Website          : https://rshd.bengkulukota.go.id

2.       Email              : rsudkotabengkulu@gmail.com

3.       Telp                : 0736-345100

4.       Sms/WA Center    : 0812 1269 7721

5.       Melalui kotak saran

6. Secara langsung melalui petugas di loket pengaduan
Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pencucian Linen Infeksius"