Pelayanan Laboratorium

  1. 1. Pasien sudah mendaftar di Unit pendaftaran;
  2. 2. Adanya Rujukan internal dari unit lain tentang permintaan pemeriksaan laboratorium.

  1. 1. Petugas memanggil pasien sesuai dengan nomor urutnya dan menerima surat permintaan laboratorium yang dibawa dari perujuk ;
  2. 2. Petugas menyiapkan peralatan dan bahan reagen yang sesuai dengan pemeriksaan yang akan dilakukan;
  3. 3. Petugas menerima spesimen yang akan diperiksa, atau petugas sendiri yang melakukan pengambilan spesimen dari pasien;
  4. 4. Petugas mempersilakan pasien menunggu diluar sementara petugas melakukan pemeriksaan terhadap spesimen;
  5. 5. Bila hasil pemeriksaan sudah keluar, petugas memanggil pasien dan menyerahkan hasil pemeriksaan laboratorium untuk diserahkan ke unit perujuk;
  6. 6. Untuk pasien rawat inap, petugas laboratorium mendatangi ruang rawat inap dan memeriksa RM untuk melihat apakah ada permintaan laboratorium;
  7. 7. Jika ada permintaan laboratorium petugas laboratorium segera mengambil lembar permintaan laboratorium yang diselipkan di RM pasien;
  8. 8. Petugas laboratorium menyiapkan alat dan reagennya.
  9. 9. Petugas laboratorium mengambil sampel yang akan diperiksa pada pasien;
  10. 10. Petugas memberikan hasil laboratorium kepada petugas rawat asal yang merujuk untuk di follow up.

  1. Hematologi analyzer/ darah Rutin 30 menit
  2. LED 65 menit
  3. Hemoglobin (stik) 7 menit
  4. Golongan Darah 7 menit
  5. Gula Darah Stik 5 menit
  6. Gula Darah Spektrum 45 menit
  7. Kolesterol Stik 5 menit
  8. Kolesterol Spektrum 45 menit
  9. Trigliseride 45 menit
  10. HDL 45 menit
  11. LDL 45 menit
  12.  Asam Urat Stik 45 menit
  13.  Asam urat Spektrum 45 menit
  14.  Ureum 45 menit
  15. Kreatinin 45 menit
  16. SGOT 45 menit
  17. SGPT 45 menit
  18. HIV 45 menit
  19. HbsAg 45 menit
  20. Siphilis 45 menit
  21. Rapid Leptosirosis 45 menit
  22. Widal 20 menit
  23. 2 Urin Rutin 15 menit
  24. Urin lengkap 30 menit
  25. Protein Urin 5 menit
  26. Tes Kehamilan 5 menit
  27. Feces Rutin 30 menit
  28. Sputum 3x24 jam
  29. Malaria 60 menit


  1. Hematologi analyzer/ darah Rutin 50.000
  2. LED 10.000
  3. Hemoglobin (stik) 15.000
  4. Golongan Darah 10.000
  5. Gula Darah Stik 15.000
  6. Gula Darah Spektrum 20.000
  7. Kolesterol Stik 30.000
  8. Kolesterol Spektrum 35.000
  9. Trigliseride 30.000
  10. HDL 35.000
  11. LDL 25.000
  12.  Asam Urat Stik 20.000
  13.  Asam urat Spektrum 25,000
  14.  Ureum 20.000
  15. Kreatinin 20.000
  16. SGOT 20.000
  17. SGPT 20.000
  18. HIV 50.000 * Gratis jika ada indikasi
  19. HbsAg * Gratis jika ada indikasi
  20. Siphilis * Gratis jika ada indikasi
  21. Rapid Leptosirosis * Gratis jika ada indikasi
  22. Widal 50.000
  23. Urin Rutin  15.000
  24. Urin lengkap 25.000
  25. Protein Urin 15.000
  26. Tes Kehamilan 15.000
  27. Feces Rutin 10.000
  28. Sputum 3x24 jam * Gratis jika ada indikasi
  29. Malaria 60 menit * Gratis jika ada indikasi



Layanan Laboratorium

1.   Langsung : Disampaikan langsung kepada petugas

2.   Tidak Langsung : Disampaikan melalui media pengaduan( Kotak saran, survei keluhan, sms , telepon, whatsapp dan sosial media)

3.   SMS/WA : 0813-2232-3773

4.   Telepon (0287) 387 2476


Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Laboratorium"