Pelayanan Kesehatan Jiwa Masyarakat

  1. Program promotif dan preventif yang dibuat oleh Rumah Sakit untuk masyarakat untuk mengetahui lebih jelas tentang kesehatan jiwa

  1. Dilakukan kegiatan promosi kesehatan mengenai kesehatan jiwa dengan cara : a)Sosialisasi kesehatan jiwa melalui siaran radio. b)Seminar dengan topik kesehatan jiwa baik secara online maupun offline. c)Penyuluhan terhadap keluarga pasien di ruang tunggu pasien Rawat Jalan. Family gathering bagi ODGJ.

Sesuai program promosi kesehatan yang disusun


Tidak dipungut biaya

Pelayanan Kesehatan Jiwa Masyarakat

<meta charset="UTF-8" />

1. Email : rskddurensawit@jakarta.go.id

2. Telp   : 021 - 8628686

3. SMS/WA   : 0812 8045 5850

4. Kotak saran

  5. Petugas informasi dan pengaduan


Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Kesehatan Jiwa Masyarakat"