Standar Pelayanan Penerimaan Keuangan

  1. 1. Rawat Jalan/IGD/Poli ;Bukti Tindakan dan Rincian Biaya
  2. 2. Rawat Inap ;Bukti Tindakan dan Rincian Biaya

  1. Pasien Umum Rawat jalan/IGD/Poli 1. Pasien dari Poli/IGD dengan Rincian 2. Bayar dikasir dan petugas kasir membuatkan kwitansi diserahkan kepasien 3. Pasien kembali ke poli dan membawa bukti kwitansi
  2. Pasien Umum Rawat Inap melalui IGD/Poli 1. Administrasi ruangan membuat rincian biaya 2. Pasien membayar di kasir

15 Menit

Biaya berdasarkan jumlah tagihan pada rincian tindakan pasien

Pelayanan Penerimaan Keuangan Rumah Sakit

RSUD Temenggung Gergaji

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Standar Pelayanan Penerimaan Keuangan"