Pelayanan Kamar Jenazah

  1. Surat pengantar dari ruangan perawatan (Jika pasien meninggal diruang perawatan)

  1. Petugas kamar jenazah menerima jenazah
  2. Petugas kamar jenazah memeriksa keadaan jenazah dan kemudian petugas kamar jenazah mencatat identitas jenazah
  3. Jika ada permintaan keluarga bagi jenazah non muslim maka petugas melakukan perawatan khusus
  4. Jika tidak ada permintaan keluarga maka petugas langsung menyerahkan kepada keluarga untuk jenazah langsung dibawa pulang
  5. Jenazah kemudian diserahkan kepada pihak keluarga
  6. Petugas kamar jenazah memberitahukan kepada petugas ambulance untuk mempersiapkan ambulance

30 Menit

Tidak dipungut biaya

Pelayanan Kamar Mayat

Call Centre : 08115620200

Sms Pengaduan : 08115620100

Kotak Saran

Petugas Penerima Pengaduan

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Kamar Jenazah"