Standar Pelayanan Ruang Tindakan

No. SK: 440/041/PGL

  1. Terdaftar di loket
  2. Rekam Medis
  3. Rujukan internal unit layanan

  1. Pasien Datang
  2. Gawat Darurat
  3. Mendaftar di Loket
  4. JIka Perlu Tindakan Lebih Lanjut Merujuk ke Rumah Sakit
  5. Jika Tidak Mengarahkan Pasien ke Poli
  6. Mendapatkan Pelayanan di Poli
  7. Jika Perlu Rujukan Internal
  8. Menuju Poli rujukan Internal
  9. Mengambil Obat di Apotik
  10. Pasien Pulang

Sesuai Indikasi Medis

Pasien Umum : berdasarkan Perwali No 57 tahun 2019 Tentang tarif layanan pada Badan Layanan  Umum Daerah Pusat Kesehatan Masyarakat

BPJS: Gratis

Konsultasi, Ganti Perban, Heacting, Pasang Infus, Buka Jahitan, Infeksi, Nabuiliizer, Cross Insisi, Pemberian obat melalio rektal, Ekstraksi Kuku, Irigasi Mata, Ekstraksi corpus alienum, Ekstraksi cerumen, Pemasangan kateter, Pencabutan kateter, pemberian oksigen, Resusutasi jantung paru, Lepas NGT, Spooling telinga, Cirkumsisi, Insisi abses, Operasi kecil ( angkat lipoma ), Ektirpasi / eksisi klavus, Perawatan luka lecet, Operasi kecil penanganan keracunan

a.       Secara langsung (melalui oral secara langsung) Informasi pelanggan yang disampaikan secara langsung adalah informasi yang disampaikan secara langsung/oral oleh pelanggan pada saat pelaksanaan kegiatan/pelayanan puskesmas.

b.       Alamat          : Jln.Kusuma Bangsa RT. 11 Kelurahan Gunung Lingkas Tlp.  pkmgununglingkas@yahoo.co.id

e.       SP4N-Lapor : Website : www.lapor.go.id

                                                   i.      SMS      : 0821 5808 2925

                                                  ii.      IG          : puskesmas_gunung_lingkas

                                                 iii.      FB         : PUSKESMAS GUNUNG LINGKAS

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Standar Pelayanan Ruang Tindakan"