Pelayanan Berobat Taruna Di Luar Lingkungan Politeknik Imigrasi

  1. Taruna/i Aktif Politeknik Imigrasi Surat Rujukan Dokter Politeknik Imigrasi

  1. Taruna yang sakit langsung berobat ke Faskes Tingkat 1 atau Rumah Sakit.
  2. Taruna yang sakit atau Pendamping Taruna mengirimkan informasi visual proses pengobatan (foto) serta dokumen pengobatan (surat sakit). Taruna yang sakit wajib mengirimkan dokumentasi pada Danton dan Kepala Unit Poliklinik. Taruna melaporkan surat sakit melalui medsos sebelum pukul 12.00. Lebih dari pukul 12.00 dianggap tanpa keterangan.
  3. Kepala Unit Poliklinik menginformasikan pada Pembina
  4. Setelah kembali ke kampus, Taruna yang sakit menghadap Kepala Unit Poliklinik dan memberikan hardcopy surat sakit asli
  5. Kepala Unit Poliklinik kemudian mengarsip surat sakit yang sudah masuk
  6. Setiap hari perawat Politeknik Imigrasi mengambil surat berobat, merekap, dan melaporkan hasil pelaporan taruna berobat kepada Kepala Unit Poliklinik. Perawat Politeknik Imigrasi akan merekap dengan google form Kepala Unit Poliklinik membuat Laporan pada pimpinan setiap dibutuhkan

 

1. Taruna berobat ke Faskes  Tk.I  15 Menit

2. informasi visual serta dokumen pengobatan 15 Menit

3. Informasi ke Pembina  5 Menit

4. Penyerahan hardcopy surat sakit 10 Menit

5. Kepala Unit Poliklinik mengarsip surat sakit 5 Menit

6. perawat Politeknik Imigrasi mengelola hasil pelaporan  5 Menit

7.pembuatan Laporan  5 Menit

Tidak dipungut biaya

Surat berobat taruna

Pengelola / CP : 085641058243 Pengaduan : 08777-00 -999 30 Email : info@poltekim.ac.id Media Sosial IG : @poltekim_aim FB : Immigration_Polytechnic Twitter : Poltekim_OA

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Berobat Taruna Di Luar Lingkungan Politeknik Imigrasi"