Pelayanan Persalinan

  1. Memakai Masker
  2. Membawa kartu berobat
  3. Membawa kartu identitas pasien/KTP
  4. Membawa kartu BPJS
  5. Membawa buku KIA
  6. Membawa surat keterangan Laboratorium tentang Rafid Test
  7. Pasien datang sendiri atau diantar keluarga nya

  1. Pasien datang ke puskesmas dan mematuhi protokol kesehatan (memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, pengecekan suhu tubuh)
  2. Petugas melakukan identifikasi pasien dan melakukan anamnesa
  3. Petugas melakukan pemeriksaan tanda-tanda vital dan pemeriksaan fisik ke pasien ( Tekanan darah, Berat badan, Tinggi badan, Respirasi, Nadi, Lingkar lengan atas)
  4. Unit persalinan melakukan asuhan persalinan normal sesuai prosedur terhadap pasien yang dapat bersalin normal ( waktu tidak bisa ditentukan sesuai keadaan pasien ), apabila pasien mengalami patologis persalinan maka pasien akan di rujuk ke Rumah Sakit
  5. Persalinan pervaginam normal
  6. Persalinan dengan satu macam penyulit
  7. Penanganan perdarahan pasca keguguran, persalinan pervaginam dengan tindakan emergency dasar
  8. Pelayanan tindakan pasca persalinan seperti manual placenta, penjahitan perineum
  9. Petugas/ bidan memberikan obat pasca persalinan bila diperlukan
  10. Perawatan bayi essensial antara lain pemberian vit K, Salep Mata, Imunisasi Hip B
  11. Pengawasan post natal care

1. Pasien datang ke puskesmas dan mematuhi protokol kesehatan (memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, pengecekan suhu tubuh) (2 menit )

2. Petugas melakukan identifikasi pasien dan melakukan anamnesa ( 30 menit )

3. Petugas melakukan pemeriksaan tanda-tanda vital dan pemeriksaan fisik ke pasien ( Tekanan darah, Berat badan, Tinggi badan, Respirasi, Nadi, Lingkar lengan atas) ( 30 menit )

4. Unit persalinan melakukan Asuhan Persalinan Normal sesuai prosedur terhadap pasien yang dapat bersalin normal ( waktu tidak bisa ditentukan sesuai keadaan pasien ), apabila pasien mengalami patologis persalinan maka pasien akan di rujuk ke Rumah Sakit

5. Persalinan per vaginam normal ( 10 jam )

6. Persalinan dengan satu macam penyulit ( 12 jam )

7. Penanganan perdarahan pasca keguguran, persalinan pervaginam dengan tindakan emergency dasar ( 30 menit )

8. Pelayanan tindakan pasca persalinan seperti manual placenta, penjahitan perineum (30 menit )

9. Petugas/ bidan memberikan obat pasca persalinan bila diperlukan

10. Perawatan bayi essensial antara lain pemberian vit K, salep mata, Imunisasi Hip B (15 menit )

11. Pengawasan Post Natal care ( 6 jam )

Tidak dipungut biaya

1. pasang infus, 2. Observasi TTV, 3. Pemasangan kateter, 4. Pemasangan NGT/OGT, 5. USG, 6. Pertolongan Persalinan, 7. Antropometri Gizi, 8. Syrig Pump, 9. Tranfusi Darah, 10. Oksigenasi, 11. Manual Placenta

1. Kotak Saran

2. Kontak Pengaduan: 0812-5330-5095 ( WA/ SMS/ Telpon )

3. Email: puskesmaskalibaru16@gmail.com

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Persalinan"